Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Man United Kembali Dekati Gelandang Turki yang Terkatung-katung di AC Milan

Klub berjuluk The Red Devils itu bahkan disebut sudah menghubungi agen sang pemain, Gordon Stipic.

Tuttosport melaporkan, Man United menghubungi Gordon Stipic untuk membahas kepindahan Calhanoglu ke Old Trafford dengan status bebas transfer.

Adapun Calhanoglu sejatinya masih terikat kontrak bersama AC Milan hinggga Juni 2021.

Namun, pihak Calhanoglu dan AC Milan tak kunjung mencapai kesepakatan soal perpanjangan kontrak.

Melansir Football Italia, Calhanoglu saat ini memiliki kontrak 2,5 juta euro (setara Rp 42 miliar) bersama Rossoneri, julukan AC Milan.

Akan tetapi, sang agen meminta kenaikan di angka 7 juta euro (Rp 117 miliar) per tahun.

Di sisi lain, AC Milan hanya menyanggupi di angka 4,5 juta euro (Rp 75 miliar) plus bonus.

Kondisi ini membuat hubungan antara Calhanoglu dan AC Milan menjadi rumit.

Apabila kedua pihak tak kunjung menemui jalan keluar, Calhanoglu bisa saja pergi pada bursa transfer Januari 2020.

Sejauh ini, Calhanoglu sudah menarik minat beberapa klub elite Eropa.

Selain Man United, gelandang berusia 26 tahun itu juga dikabarkan menarik perhatian Inter Milan dan Juventus.

Bersama AC Milan, Calhanoglu sudah mengukir 142 penampilan sejak didatangkan dari Bayer Leverkusen pada awal musim 2017-2018.

Dia tampil impresif dengan mencatatkan 27 gol dan 40 assist.

Pada musim ini, dia sudah tampil 13 kali di semua kompetisi sambil menorehkan empat gol dan empat assist.

https://bola.kompas.com/read/2020/11/28/07000088/man-united-kembali-dekati-gelandang-turki-yang-terkatung-katung-di-ac-milan

Terkini Lainnya

Rapuhnya Pertahanan Arema FC...

Rapuhnya Pertahanan Arema FC...

Liga Indonesia
Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Liga Indonesia
Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Xabi Alonso Ucap 'Roma, Roma, Roma', De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Xabi Alonso Ucap "Roma, Roma, Roma", De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Liga Lain
Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia
Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung 'Disidang' Ultras di Olimpico

Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung "Disidang" Ultras di Olimpico

Liga Lain
Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Liga Indonesia
5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

Timnas Indonesia
Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Timnas Indonesia
STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

Timnas Indonesia
Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Liga Lain
Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Liga Champions
12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

Internasional
Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke