Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Juventus Vs Barcelona, Krisis Bek Tengah Si Nyonya Tua

Partai besar Juventus vs Barcelona di matchday kedua Grup G bakal berlangsung di Allianz Stadium, Kamis (29/10/2020) dini hari WIB.

Melawan Barcelona, pelatih Andrea Pirlo lantas dipusingkan kehilangan beberapa pilar utama di posisi bek tengah.

Giorgio Chiellini dan Matthijs de Ligt terpaksa absen dari skuad inti Juventus karena masih harus menjalani pemulihan cedera.

Sementara itu, Leonardo Bonucci diragukan tampil karena masih berkutat dengan masalah cedera otot paha.

“Chiellini tidak akan berada di sana, Bonucci akan mencoba untuk pulih dan kami belum menerima izin dari dokter untuk De Ligt," kata Pirlo dikutip BolaSport dari Football Italia.

Kehilangan pilar utama di lini belakang tentu menjadi kekhawatiran serius bagi Si Nyonya Tua.

Pasalnya, saat ini Juventus hanya memiliki Merih Demiral sebagai bek tengah murni di skuat.

Meski begitu, Andrea Pirlo mengatakan bahwa dia akan memanfaatkan pemain Juventus yang siap tampil.

“Kami akan mengandalkan pemain yang kami miliki,” ujar Andrea Pirlo.

“Barcelona kuat dan memiliki mental juara hebat, kami harus memainkan permainan yang hebat," imbuhnya.

Andrea Pirlo juga memastikan tetap memainkan skema empat bek meski beberapa pilar utama harus absen akibat cedera.

Menurutnya, skema empat bek terbukti efektif untuk menjaga wilayah pertahanan Juventus ketika berhadapan dengan Dynamo Kiev pada matchday pertama Liga Champions dengan skor 2-0.

Nantinya, skema tersebut bakal diterapkan saat Juventus harus melawan Barcelona.

“Para pemain pasti harus mengorbankan diri mereka sendiri dan memainkan pertandingan yang hebat," ujar Pirlo.

"Saya akan maju dengan empat bek karena saya hanya memiliki empat bek. Jadi, kita akan terus seperti ini,” tuturnya mengakhiri. (Aziz Gancar Widyamukti)

https://bola.kompas.com/read/2020/10/28/17200058/juventus-vs-barcelona-krisis-bek-tengah-si-nyonya-tua

Terkini Lainnya

Barcelona Vs PSG, Perang Besar Sepak Bola untuk Xavi

Barcelona Vs PSG, Perang Besar Sepak Bola untuk Xavi

Liga Champions
Update Ranking BWF: Jonatan Christie Tembus 3 Besar, Ginting Melorot 4 Tingkat

Update Ranking BWF: Jonatan Christie Tembus 3 Besar, Ginting Melorot 4 Tingkat

Badminton
AC Milan dan Rafael Leao Rilis Koleksi Spesial, Filosofi Peselancar

AC Milan dan Rafael Leao Rilis Koleksi Spesial, Filosofi Peselancar

Liga Italia
Daftar Pemain Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Daftar Pemain Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Anthony Engelen Siap Tarung di HSS Series 5 dengan 10 Jahitan di Kaki

Anthony Engelen Siap Tarung di HSS Series 5 dengan 10 Jahitan di Kaki

Olahraga
Championship Series Liga 1, Persib Pantang Bergantung Hasil Tim Lain

Championship Series Liga 1, Persib Pantang Bergantung Hasil Tim Lain

Liga Indonesia
3 Fakta Usai Timnas Indonesia Takluk dari Qatar di Piala Asia U23 2024

3 Fakta Usai Timnas Indonesia Takluk dari Qatar di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Dewa United 0-3, Bajul Ijo Dijebol Mantan

Hasil Persebaya Vs Dewa United 0-3, Bajul Ijo Dijebol Mantan

Liga Indonesia
Barcelona Vs PSG, Bukan Pertarungan Xavi dan Luis Enrique

Barcelona Vs PSG, Bukan Pertarungan Xavi dan Luis Enrique

Liga Champions
Peringatan Pochettino kepada Jackson dan Madueke yang Rebutan Penalti

Peringatan Pochettino kepada Jackson dan Madueke yang Rebutan Penalti

Liga Inggris
Piala Asia U23, STY Sebut Timnas Indonesia Dibuat Tak Nyaman Jelang Vs Qatar

Piala Asia U23, STY Sebut Timnas Indonesia Dibuat Tak Nyaman Jelang Vs Qatar

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Qatar, Reaksi Ivar Jenner Usai Kartu Merah Kontroversial

Timnas U23 Indonesia Vs Qatar, Reaksi Ivar Jenner Usai Kartu Merah Kontroversial

Timnas Indonesia
Top Skor Liga Inggris: Cole Palmer-Haaland Teratas dengan 20 Gol

Top Skor Liga Inggris: Cole Palmer-Haaland Teratas dengan 20 Gol

Liga Inggris
Prediksi Skor Barcelona Vs PSG Leg Kedua 8 Besar Liga Champions

Prediksi Skor Barcelona Vs PSG Leg Kedua 8 Besar Liga Champions

Liga Champions
Piala Asia U23 2024, Timnas Indonesia Protes ke AFC Usai Wasit Kontroversial

Piala Asia U23 2024, Timnas Indonesia Protes ke AFC Usai Wasit Kontroversial

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke