TOKYO, KOMPAS.com - J-League menunda untuk menambah jumlah kehadiran langsung penonton di stadion.
"Kami mencermati perkembangan kasus corona,"kata manajemen J-League.
Awalnya, J-League akan menambah jumlah penonton hingga separuh kapasitas stadion dari semula, 5.000 orang.
"Kebijakan itu dimulai pada 1 Agustus 2020," kata manajemen J-League lagi.
Menurut rencana, penundaan itu akan dipantau hingga 10 Agustus 2020.
Penundaan juga meliputi pelarangan penjualan minuman beralkohol di seluruh stadion.
"Kami menghormati saran pemerintah karena situasi pandemi corona belum betul-betul membaik," kata Ketua J-League Mitsuru Murai.
https://bola.kompas.com/read/2020/07/22/13540158/j-league-tunda-tambah-jumlah-kehadiran-langsung-penonton
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi Kompas.com
Daftarkan EmailPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & Ketentuan