Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Babak I Southampton Vs Arsenal - Nketiah Bawa The Gunners Unggul

KOMPAS.com - Pekan ke-31 Premier League atau kompetisi kasta teratas Liga Inggris menyajikan laga Southampton vs Arsenal yang digelar di St. Mary's Stadium.

Tampil lebih dominan, Arsenal mampu unggul 1-0 atas Southampton pada babak pertama.

Gol Arsenal dicetak oleh penyerang berusia 21 tahun, Edward "Eddie" Nketiah, pada menit ke-20.

Blunder kiper Southampton, Alex McCarthy, berhasil dimanfaatkan Nketiah untuk menjebol gawang tim tuan rumah.

Jalannya laga Southampton vs Arsenal

Arsenal membuka peluang pada menit ke-9. Umpan jauh Kieran Tierney tepat menemui Pierre-Emerick Aubameyang.

Tinggal berhadapan dengan Alex McCarthy, sepakan kaki kanan Aubameyang hanya mengenai mistar gawang lawan.

Setelah melalui beberapa percobaan, The Gunners bisa menjebol gawang tim tuan rumah pada menit ke-20.

Kesalahan McCarthy berhasil dimanfaatkan oleh Edward Nketiah untuk menjebol gawang Southampton. Skor 1-0 untuk keunggulan Arsenal.

Suthampton mendapat peluang untuk membalas pada menit ke-20. Akan tetapi, umpan Michael Obafemi dari dalam kotak penalti tak bisa dimanfaatkan Stuart Armstrong.

Meski tampil dominan, Arsenal tak mampu menambah gol pada sisa babak pertama.

Hingga turun minum, tim berjuluk The Gunners itu mampu mempertahankan keunggulan 1-0 atas Southampton.

Susunan pemain Southampton vs Arsenal:

Southampton (4-4-2): 1-Alex McCarthy (PG); 43-Yan Valery, 5-Jack Stephens, 35-Jan Bednarek, 21-Ryan Bertrand; 22-Nathan Redmond, 16-James Ward-Prowse, 23-Pierre-Emile Hoejbjerg, 17-Stuart Armstrong; 9-Danny Ings, 20-Michael Obafemi

Pelatih: Ralph Hasenhuettl

Arsenal (4-3-3): 26-Emiliano Martinez (PG); 2-Hector Bellerin, 20-Shkodran Mustafi, 16-Rob Holding, 3-Kieran Tierney; 34-Granit Xhaka, 77-Bukayo Saka, 8-Daniel Ceballos; 19-Nicolas Pepe, 30-Edward Nketiah, 14-Pierre-Emerick Aubameyang

Pelatih: Mikel Arteta

https://bola.kompas.com/read/2020/06/26/00543468/babak-i-southampton-vs-arsenal-nketiah-bawa-the-gunners-unggul

Terkini Lainnya

Jadwal Leg Kedua 8 Besar Liga Champions: Man City Vs Madrid, Bayern Vs Arsenal

Jadwal Leg Kedua 8 Besar Liga Champions: Man City Vs Madrid, Bayern Vs Arsenal

Liga Champions
Penegasan Dominasi PSG dan Kepahlawanan Luis Enrique

Penegasan Dominasi PSG dan Kepahlawanan Luis Enrique

Liga Champions
Daftar Semifinalis Liga Champions: Dortmund Vs PSG, 2 Wakil Spanyol Tersingkir

Daftar Semifinalis Liga Champions: Dortmund Vs PSG, 2 Wakil Spanyol Tersingkir

Liga Champions
Hasil Dortmund Vs Atletico, Die Borussen Melaju ke Semifinal

Hasil Dortmund Vs Atletico, Die Borussen Melaju ke Semifinal

Liga Champions
Hasil Barcelona Vs PSG: Dua Gol Mbappe Bawa PSG ke Semifinal!

Hasil Barcelona Vs PSG: Dua Gol Mbappe Bawa PSG ke Semifinal!

Liga Champions
Link Live Streaming Barcelona Vs PSG, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Barcelona Vs PSG, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
Hasil Piala Asia U23 2024: Thailand Libas Irak, Jepang-Korea Menang

Hasil Piala Asia U23 2024: Thailand Libas Irak, Jepang-Korea Menang

Internasional
Pelatih Qatar Sebut Laga Vs Timnas U23 Indonesia Sangat Sulit, Kecewa Babak Kedua

Pelatih Qatar Sebut Laga Vs Timnas U23 Indonesia Sangat Sulit, Kecewa Babak Kedua

Timnas Indonesia
Skorsing Ivar Jenner dan Ramadhan Sananta, Lewatkan Indonesia Vs Australia

Skorsing Ivar Jenner dan Ramadhan Sananta, Lewatkan Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Hasil Liga 1: Nainggolan Bantu Bhayangkara Pesta 7 Gol, PSM Bekuk PSIS

Hasil Liga 1: Nainggolan Bantu Bhayangkara Pesta 7 Gol, PSM Bekuk PSIS

Liga Indonesia
Alasan Wasit Tak Cek VAR Saat Usir Ivar Jenner pada Qatar Vs Indonesia

Alasan Wasit Tak Cek VAR Saat Usir Ivar Jenner pada Qatar Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Profil Nasrullo Kabirov: Pernah ke Indonesia, Punya Riwayat Beri Qatar 3 Penalti

Profil Nasrullo Kabirov: Pernah ke Indonesia, Punya Riwayat Beri Qatar 3 Penalti

Internasional
Barcelona Vs PSG, Perang Besar Sepak Bola untuk Xavi

Barcelona Vs PSG, Perang Besar Sepak Bola untuk Xavi

Liga Champions
Update Ranking BWF: Jonatan Christie Tembus 3 Besar, Ginting Melorot 4 Tingkat

Update Ranking BWF: Jonatan Christie Tembus 3 Besar, Ginting Melorot 4 Tingkat

Badminton
AC Milan dan Rafael Leao Rilis Koleksi Spesial, Filosofi Peselancar

AC Milan dan Rafael Leao Rilis Koleksi Spesial, Filosofi Peselancar

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke