Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Bayern Vs Frankfurt, Hansi Flick Prediksi Laga Tidak Akan Berjalan Mudah

Duel Bayern vs Frankfurt ini dihelat di Stadion Allianz Arena, Muenchen, Jerman, Rabu (10/6/2020) atau Kamis dini hari pukul 01.45 WIB.

Meski menampilkan grafik yang bagus, tim arahan Hansi Flick tidak ingin terlena dengan hasil tersebut.

Sebab, pada babak semifinal Piala Jerman ini, lawannya Eintracht Frankfurt akan berjuang mati-matian demi mendapatkan satu tempat di partai puncak.

Apalagi, sebelumnya, di pertemuan kedua Bundesliga pada 23 Mei lalu, Eintracht Frankfurt menelan kekalahan dari Bayern Muenchen dengan skor 2-5.

"Frankfurt memiliki banyak pengalaman, terutama di pertandingan piala," ucap Hansi Flick dikutip dari laman resmi klub.

"Mereka akan siap, saya yakin. Mereka memiliki begitu banyak kualitas dan bermain dengan penuh semangat," tambahnya.

"Kami perlu fokus dan membatasi kesalahan kita, jika ingin menuju final," ujarnya.

Bayer Leverkusen sudah terlebih dulu lolos ke partai puncak Piala Jerman, setelah berhasil mengalahkan tim divisi keempat, FC Saarbruecken, dengan skor 3-0.

Partai final Piala Jerman nantinya akan dihelat di Stadion Olimpiade Berlin pada 4 Juli 2020.

https://bola.kompas.com/read/2020/06/10/18000078/bayern-vs-frankfurt-hansi-flick-prediksi-laga-tidak-akan-berjalan-mudah

Terkini Lainnya

Siaran Langsung & Jadwal Tim Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Siaran Langsung & Jadwal Tim Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Gelandang Korsel Puji Gaya Bermain Garuda Muda

Indonesia Vs Korea Selatan, Gelandang Korsel Puji Gaya Bermain Garuda Muda

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan, Rekor STY dengan Sang Kawan Lama Hwang Sun-hong

Indonesia Vs Korea Selatan, Rekor STY dengan Sang Kawan Lama Hwang Sun-hong

Timnas Indonesia
Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Liga Indonesia
Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada 'Peran' Suporter

Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada "Peran" Suporter

Timnas Indonesia
Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan 'Terbang' demi Timnas Indonesia

Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan "Terbang" demi Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U23

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Pesta 5 Gol ke Gawang Chelsea, Arteta Puji Fisik dan Mentalitas Arsenal

Pesta 5 Gol ke Gawang Chelsea, Arteta Puji Fisik dan Mentalitas Arsenal

Liga Inggris
Head to Head Persib Bandung Vs Borneo FC, Tim Produktif Vs Pertahanan Terbaik

Head to Head Persib Bandung Vs Borneo FC, Tim Produktif Vs Pertahanan Terbaik

Liga Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan: Kerja Keras, Tekad Rizky Ridho Bawa Garuda Terbang

Indonesia Vs Korea Selatan: Kerja Keras, Tekad Rizky Ridho Bawa Garuda Terbang

Timnas Indonesia
BCL Asia 2024, Diwarnai Ejected Brandone Francis, Prawira Bandung Bisa Menang

BCL Asia 2024, Diwarnai Ejected Brandone Francis, Prawira Bandung Bisa Menang

Sports
Klasemen Liga Inggris: Libas Chelsea 5-0, Arsenal Jauhi Liverpool-Man City

Klasemen Liga Inggris: Libas Chelsea 5-0, Arsenal Jauhi Liverpool-Man City

Liga Inggris
Tim Indonesia Bertolak ke China, Target Juara Thomas Cup 2024

Tim Indonesia Bertolak ke China, Target Juara Thomas Cup 2024

Badminton
Hancur Lebur 5-0 oleh Arsenal, Pochettino Ungkit Menyerah dan Pemain Besar

Hancur Lebur 5-0 oleh Arsenal, Pochettino Ungkit Menyerah dan Pemain Besar

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke