Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Eks Bek Bayern Muenchen Dukung Karier Miroslav Klose di Dunia Pelatih

KOMPAS.com - Mantan bek Bayern Muenchen asal Argentina, Martin Demichelis, mendukung Miroslav Klose untuk jadi pelatih profesional.

Eks palang pintu Bayern Muenchen itu mendukung mantan rekan setimnya, Miroslav Klose, untuk menjadi pelatih profesional suatu hari nanti.

Legenda penyerang timnas Jerman Miroslav Klose saat ini masih menjadi pelatih Bayern Muenchen U-17.

Sementara itu, Martin Demichelis menjadi pelatih Bayern Muenchen U-19.

Martin Demichelis berharap Miroslav Klose bisa menjadi pelatih profesional suatu hari nanti.

Demichelis meyakini bahwa Klose merupakan sosok yang sangat cerdas.

"Kami sudah saling kenal sejak lama dan memiliki hubungan yang baik sebagai rekan setim, sekarang sebagai pelatih," kata Martin Demichelis dikutip dari Goal.

"Kami terkadang memang memiliki ide yang berbeda, tetapi harus seperti itu," katanya.

"Dia adalah seorang striker, saya seorang bek. Dia orang Jerman, saya orang Argentina. Kami berdua belajar banyak satu sama lain," tuturnya.

"Miro adalah pria yang baik dan cerdas yang suatu hari juga akan menjadi pelatih profesional," tutur Demichelis.

Miroslav Klose dan Martin Demichelis merupakan mantan rekan satu tim di Bayern Muenchen pada tahun 2007 sampai 2011.

Mereka berdua berhasil membawa Bayern Muenchen menjadi juara Bundesliga (2007-2008, 2009-2010), DFB Pokal atau Piala Jerman (2007-2008, 2009-2010), Piala Liga Jerman (2007 dan 2008), dan Piala Super Jerman (2009-2010, 2010-2011).

https://bola.kompas.com/read/2020/04/13/04101948/eks-bek-bayern-muenchen-dukung-karier-miroslav-klose-di-dunia-pelatih

Terkini Lainnya

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sports
Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Liga Indonesia
'Bocoran' Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

"Bocoran" Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Liga Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Liga Indonesia
Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Timnas Indonesia
Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Timnas Indonesia
Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Sports
Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Bali United 0-2, Irfan Jaya dkk ke Championship Series

Hasil Persebaya Vs Bali United 0-2, Irfan Jaya dkk ke Championship Series

Liga Indonesia
Rizky Ridho Cerita Assist ke Witan, Hasil Amarah Shin Tae-yong

Rizky Ridho Cerita Assist ke Witan, Hasil Amarah Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Kelebihan dan Kekurangan Timnas U23 Korsel di Mata Jurnalis Korea

Kelebihan dan Kekurangan Timnas U23 Korsel di Mata Jurnalis Korea

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke