Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Asa Mantan Kapten Timnas Brasil Pulang Kampung

PARIS, KOMPAS.com - Mantan kapten tim nasional sepak bola Brasil punya asa pulang kampung setelah lebih dari tujuh tahun berlaga di Prancis.

Laman xinhuanet.com menulis, Thiago Silva saat ini mengenakan jersey Paris Saint Germain (PSG).

Ia termasuk bek tengah andalan PSG.

Kontrak pemain berusia 35 tahun itu akan usai pada Juni 2020.

Salah satu pilihan Silva adalah kembali ke Brasil dan membela klub lamanya Fluminense.

Silva dan Fluminense punya sejarah panjang.

Ada dua periode bagi pemilik tinggi badan 1,83 meter itu di Fluminense.

Pertama pada 1998-2001.

Lantas, pada 2006-2009.

"Saya ingin pulang kampung. Karena, Fluminense yang membukakan pintu saat saya mengalami masa-masa sulit di Eropa," kata Silva mengomentari pilihan klub berbasis di Rio de Janeiro ini.

Selain Fluminense, ada dua klub yang masih tertarik menggunakan jasa bapak dua anak ini.

Kedua klub tersebut adalah Everton dan Barcelona.

Everton kini ditangani Carlo Anceloti, mantan pelatih Silva di AC Milan dan PSG.

Sudah menjadi rahasia umum bila Anceloti amat menyukai kemampuan pemain-pemain Brasil pada setiap klub yang dilatihnya.

Per 15 Maret 2019, Thiago Silva dan istrinya, Isabele, serta kedua anak mereka Isago dan Iago Silva sudah berpaspor Prancis.

https://bola.kompas.com/read/2020/04/03/13282648/asa-mantan-kapten-timnas-brasil-pulang-kampung

Terkini Lainnya

Respons Pemain Persib Usai Ikuti 'Kelas' VAR Liga 1

Respons Pemain Persib Usai Ikuti "Kelas" VAR Liga 1

Liga Indonesia
Format Baru Liga 1 Disebut Seru, Apresiasi Trofi untuk Borneo FC

Format Baru Liga 1 Disebut Seru, Apresiasi Trofi untuk Borneo FC

Liga Indonesia
Persib Dapat Sosialisasi Penerapan VAR untuk Championship Series Liga 1

Persib Dapat Sosialisasi Penerapan VAR untuk Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Cara AC Milan Ganggu Pesta Scudetto Inter Milan di San Siro

Cara AC Milan Ganggu Pesta Scudetto Inter Milan di San Siro

Liga Italia
Indonesia Cetak Sejarah di Piala Asia U23, Kekuatan Poros Ernando-Rizky Ridho

Indonesia Cetak Sejarah di Piala Asia U23, Kekuatan Poros Ernando-Rizky Ridho

Timnas Indonesia
Pelatih Timnas U23 Korea Terkejut dengan STY, Indonesia Lawan Sulit

Pelatih Timnas U23 Korea Terkejut dengan STY, Indonesia Lawan Sulit

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan: PSSI Upayakan Nathan Tjoe-A-On Kembali

Indonesia Vs Korea Selatan: PSSI Upayakan Nathan Tjoe-A-On Kembali

Timnas Indonesia
Inter Juara Serie A, 'Demonismo', dan Karya Master Transfer Marotta

Inter Juara Serie A, "Demonismo", dan Karya Master Transfer Marotta

Liga Italia
Pengamat Australia Soal Syarat Timnas Indonesia Jadi 'Superpower' di Asia

Pengamat Australia Soal Syarat Timnas Indonesia Jadi "Superpower" di Asia

Timnas Indonesia
Kontroversi Gol Hantu di El Clasico, Barcelona Siap Tuntut 'Rematch'

Kontroversi Gol Hantu di El Clasico, Barcelona Siap Tuntut "Rematch"

Liga Spanyol
STY Paham Korea Selatan, Disebut Senjata Tertajam Timnas U23 Indonesia

STY Paham Korea Selatan, Disebut Senjata Tertajam Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Atlet Sepeda Indonesia Bernard van Aert Lolos Olimpiade Paris 2024

Atlet Sepeda Indonesia Bernard van Aert Lolos Olimpiade Paris 2024

Sports
Olahraga Golf, Royale Krakatau Renovasi Area Driving Range

Olahraga Golf, Royale Krakatau Renovasi Area Driving Range

Sports
Alasan Mourinho Pergi dari Man United dengan Sedih, Singgung Ten Hag

Alasan Mourinho Pergi dari Man United dengan Sedih, Singgung Ten Hag

Liga Inggris
Bernardo Tavares Minta PSSI Perbaiki Kinerja Wasit

Bernardo Tavares Minta PSSI Perbaiki Kinerja Wasit

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke