Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

10 Pesepak Bola Top yang Kena "Diskon" pada Tahun 2019

Salah satunya pemain yang jarang diberi kesempatan unjuk gigi oleh pelatih karena dianggap kalah bersaing.

Kurang jam terbang di klub membuat banyak pesepak bola turun harga, meskipun performa pemain tersebut sebenarnya tak begitu buruk.

Kompas.com mencoba merangkum 10 pemain kelas dunia yang mengalami penurunan harga dari awal hingga akhir tahun 2019.

Berdasarkan data dari Transfermarkt, Philippe Coutinho menjadi pemain yang paling "banting harga".

Pada awal tahun 2019, harga pemain asal Brasil itu masih berkisar di angka 140 juta euro.

Namun, menginjak pergantian tahun, harga Coutinho dapat "diskon" 50 persen atau hanya menjadi 70 juta euro.

Jarang mendapat jatah main di Barcelona tampaknya menjadi sebab penurunan harga tersebut.

Namun, sejak Coutinho dipinjamkan ke klub raksasa Jerman, Bayern Muenchen, eks gelandang serang Liverpool itu sering merumput.

Bahkan, Coutinho sempat membuat trigol atau hattrick untuk Bayer Muenchen saat mengandaskan Breman dengan skor telak 6-1.

Pemain kedua yang mengalami penurunan harga adalah bek sayap andalan Real Madrid, Marcelo.

Harga Marcelo didiskon lebih dari 70 persen, terpotong 50 juta euro.

Lebih tepatnya, dari harga 70 juta euro menjadi 20 juta euro.

Berikutnya, empat pemain mengalami penurunan harga 40 juta euro. Mereka merupakan dua pemain Real Madrid dan dua Barcelona.

Di antaranya Ivan Rakitic, Sergio Busquets, Gareth Bale, dan Marco Asensio.

Berikut ini 10 pemain top dunia yang mendapat "diskon":

1. Philippe Coutinho/Bayern Muenchen || -70 juta euro || 70 juta euro

2. Marcelo/Real Madrid || -50 || 20

3. Ivan Rakitic/Barcelona || -40 || 25

4. Sergio Busquets/Barcelona || -40 || 35

5. Marco Asensio/Real Madrid || -40 || 40

6. Gareth Bale/Real Madrid || -40 || 40

7. Edin Cavani/Paris Saint-Germain || -30 || 25

8. Thomas Lemar/Atletico Madrid || -30 || 30

9. Samuel Umtiti/Barcelona || -30 || 40

10. Nabil Fekir/Real Betis || -30 || 40

https://bola.kompas.com/read/2019/12/25/08200018/10-pesepak-bola-top-yang-kena-diskon-pada-tahun-2019

Terkini Lainnya

Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Timnas Indonesia
STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

Timnas Indonesia
Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Liga Lain
Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Liga Champions
12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

Internasional
Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Liga Indonesia
Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Liga Lain
Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Internasional
Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Liga Lain
Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Liga Lain
Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Liga Italia
Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke