Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

SEA Games 2019, Thailand Beri Bonus Rp 105 Miliar Lebih

BANGKOK, KOMPAS.com - Mengunci posisi ketiga klasemen perolehan medali pada SEA Games 2019, Thailand memberikan bonus bagi para peraih medali berikut para ofisial Rp 105 miliar lebih.

Laman bangkokpost.com menulis, total bonus dalam mata uang bath itu adalah 226 juta bath.

Hingga SEA Games 2019 usai, Rabu (12/12/2019), Thailand mengoleksi 92 medali emas, 103 perak, dan 123 perunggu.

Pemuncak klasemen adalah tuan rumah Filipina dengan torehan 149 emas, 117 perak, dan 121 perunggu.

Di posisi kedua ada Vietnam.

Pada posisi itu, Vietnam mengantongi 98 medali emas, 85 perak, dan 105 perunggu.

Pada 2021 mendatang, Vietnam resmi menjadi tuan rumah SEA Games XXXI.

Sebelumnya, Thailand ditarget merebut 121 medali emas.

Beberapa saat sebelum perhelatan penutupan di Stadion Atletik New Clark, target itu diturunkan menjadi 100 medali emas.

Rincian

Sementara itu, data dari Pendanaan Pembangunan Olahraga Nasional (NSDF) Thailand menunjukkan rincian perolehan bonus untuk para peraih medali.

Peraih medali emas mendapat 300.000 baht.

Peraih medali perak mendapat 150.000 baht.

Peraih perunggu mendapat 75.000 baht.

Sementara itu, NSDF memisahkan rincian bonus untuk pelatih dan ofisial.

https://bola.kompas.com/read/2019/12/12/18072608/sea-games-2019-thailand-beri-bonus-rp-105-miliar-lebih

Terkini Lainnya

Hasil Liga 1, Bali United Menang Dramatis, Dewa Jaga Asa

Hasil Liga 1, Bali United Menang Dramatis, Dewa Jaga Asa

Liga Indonesia
SBY Ramaikan Laga Red Sparks Vs Indonesia All Star 

SBY Ramaikan Laga Red Sparks Vs Indonesia All Star 

Sports
Jelang Yordania Vs Indonesia, Skuad Garuda Muda Analisis Laga Lawan

Jelang Yordania Vs Indonesia, Skuad Garuda Muda Analisis Laga Lawan

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Persebaya 3-1, Alasan Bojan Hodak Bahagia

Hasil Persib Vs Persebaya 3-1, Alasan Bojan Hodak Bahagia

Liga Indonesia
Demam Megawati, Fan Habiskan Rp 13 Juta demi Nonton Red Sparks

Demam Megawati, Fan Habiskan Rp 13 Juta demi Nonton Red Sparks

Sports
Hasil Liga 1: Persik Vs Persita Seri, Bhayangkara FC Degradasi

Hasil Liga 1: Persik Vs Persita Seri, Bhayangkara FC Degradasi

Liga Indonesia
Hasil Persib Vs Persebaya 3-1: David da Silva Hattrick, Cium Sepatu Ciro Alves

Hasil Persib Vs Persebaya 3-1: David da Silva Hattrick, Cium Sepatu Ciro Alves

Liga Indonesia
Pelatih Bali United Minta PSSI Tegas Tangani Dugaan Match Fixing di Liga 1

Pelatih Bali United Minta PSSI Tegas Tangani Dugaan Match Fixing di Liga 1

Liga Indonesia
Arema FC Hadapi Misi Tak Mudah, Widodo Bilang Semangat Jangan Patah

Arema FC Hadapi Misi Tak Mudah, Widodo Bilang Semangat Jangan Patah

Liga Indonesia
AC Milan dan Pioli Selesai, 2 Pelatih Klub Timur Tengah Masuk Bursa

AC Milan dan Pioli Selesai, 2 Pelatih Klub Timur Tengah Masuk Bursa

Liga Italia
Persib Vs Persebaya: Zalnando Starter, Bangkit dari Cedera Horor

Persib Vs Persebaya: Zalnando Starter, Bangkit dari Cedera Horor

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Yordania: VAR Jadi Pelajaran, Garuda Punya Pengalaman

Timnas U23 Indonesia Vs Yordania: VAR Jadi Pelajaran, Garuda Punya Pengalaman

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Persib vs Persebaya Liga 1, Kickoff 15.00 WIB

Link Live Streaming Persib vs Persebaya Liga 1, Kickoff 15.00 WIB

Liga Indonesia
Persik Vs Persita, Macan Putih Incar Obat Penawar Kekalahan 0-7

Persik Vs Persita, Macan Putih Incar Obat Penawar Kekalahan 0-7

Liga Indonesia
Real Madrid Vs Barcelona: Barca Menuju El Clasico dengan Isu Keretakan

Real Madrid Vs Barcelona: Barca Menuju El Clasico dengan Isu Keretakan

Liga Spanyol
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke