Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Dukungan Isnan Ali untuk Timnas U-23 Indonesia pada SEA Games 2019

Isnan Ali meminta para pemain tampil dengan semangat juang tinggi dan tidak cepat puas.

Timnas U23 Indonesia kini telah mencapai semifinal SEA Games 2019. Mereka akan menghadapi Myanmar.

Laga timnas U23 Indonesia vs Myanmae akan berlangsungb di Stadion Rizal Memorial Stadium, Manila, Sabtu (7/12/2019).

"Selamat untuk timnas U23 yang sudah lolos ke semifinal. Selamat untuk semua pengurus, tim pelatih dan pemain yang sudah berjuang keras di atas lapangan," ucap Isnan Ali.

Isnan Ali menilai skuad asuhan Indra Sjafri punya peluang besar untuk mengalahkan Myanmar.

Sebab, dari komposisi pemain, Indonesia punya tim komplet. Selain itu, kemampuan para pemain juga cukup mumpuni.

"Semoga bisa mengulang presrasi yang sudah pernah diraih tahun 1991 dulu. Saat itu, kita dapat medali emas," kata Isnan Ali.

Walaupun punya peluang bagus meraih medali emas, Isnan Ali mengingatkan bahwa timnas U23 belum meraih apa pun.

Andy Setyo Nugroho dan kawan-kawan baru menginjak fase semifinal. Mereka bahkan belum lolos ke final.

"Semoga pemain tetap konsisten bermain. Inilah tahunnya kita. Tetap berjuang dan membanggakan untuk Indonesia," kata Isnan Ali.

Menurut mantan pemain Persita Tangerang tersebut, faktor semangat juang menjadi hal yang krusial bagi timnas U23.

Pasalnya, pada fase genting seperti semifinal, semangat bisa menjadi penentu hasil pertandingan.

"Tentu semangat juangnya harus tetap konsisten. Jangan cepat puas diri karena lolos ke babak selanjutnya. Pemain harus terus terdorong untuk melakukan yang terbaik untuk Indonesia," kata Isnan Ali.

https://bola.kompas.com/read/2019/12/07/12550078/dukungan-isnan-ali-untuk-timnas-u-23-indonesia-pada-sea-games-2019

Terkini Lainnya

Usai Dipecat, Phillipe Troussier Ungkap Akan Rindukan Vietnam

Usai Dipecat, Phillipe Troussier Ungkap Akan Rindukan Vietnam

Internasional
Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Degradasi, Bhayangkara di Tepi Jurang

Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Degradasi, Bhayangkara di Tepi Jurang

Liga Indonesia
Persikabo Jadi Tim Liga 1 2023-2024 Pertama yang Degradasi

Persikabo Jadi Tim Liga 1 2023-2024 Pertama yang Degradasi

Liga Indonesia
Hasil Persib Vs Bhayangkara FC 0-0, Guardian Bertahan dari Gempuran Maung Bandung

Hasil Persib Vs Bhayangkara FC 0-0, Guardian Bertahan dari Gempuran Maung Bandung

Liga Indonesia
SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Liga Indonesia
Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Liga Indonesia
AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

Liga Italia
Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Liga Indonesia
Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Bundesliga
5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

Bundesliga
Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Liga Indonesia
Bayern Vs Dortmund: Tuchel Tak Membawa Muenchen ke Arah yang Benar

Bayern Vs Dortmund: Tuchel Tak Membawa Muenchen ke Arah yang Benar

Bundesliga
Amunisi Muda Barca, Marc Guiu: Xavi Sangat Penting bagi Barcelona

Amunisi Muda Barca, Marc Guiu: Xavi Sangat Penting bagi Barcelona

Liga Spanyol
Lorenzo Nilai Bagnaia Lakukan Kesalahan Saat Insiden dengan Marquez

Lorenzo Nilai Bagnaia Lakukan Kesalahan Saat Insiden dengan Marquez

Motogp
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke