Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Jadwal Kualifikasi Euro 2020, Wales dan Hungaria Berebut Tiket Lolos

KOMPAS.com - Babak Kualifikasi Euro 2020 sudah menginjak pertandingan terakhir pada Selasa (19/11/2019) atau Rabu dini hari nanti.

Sebanyak 10 laga akan tersaji secara bersamaan pada pukul 02.45 WIB.

Dari 10 pertandingan yang dimainkan, laga dari Grup E antara Wales vs Hungaria menjadi sorotan.

Pasalnya, laga tersebut seakan menjadi hidup mati kedua tim untuk meraih tiket ke putaran final Euro 2020.

Kedua negara berebut satu slot tersisa dan bergabung dengan 19 tim lainnya yang sudah memastikan diri ke babak selanjutnya.

Wales saat ini berada di posisi ketiga Grup E Kualifikasi Euro 2020 dengan raihan 11 poin.

Sementara Hungaria berada pada nasib yang lebih baik dengan menempati posisi kedua di bawah Kroasia dan mengumpulkan 12 poin.

Wales tentu butuh kemenangan dan diuntungkan dengan bermain di kandang, Stadion Kota Cardiff.

Sebaliknya, Hungaria hanya butuh hasil imbang untuk mengikuti 19 negara yang sudah lolos sebelumnya.

Sementara itu, negara-negara besar seperti Jerman, Belgia dan Belanda juga bakal bermain pada hari tersebut.

Ketiganya berposisi sebagai tuan rumah.

Belgia memiliki misi khusus untuk mengamankan posisi juara Grup I dengan 10 kali kemenangan berturut-turut.

Misi tersebut bisa saja terjadi dalam laga Belgia vs Siprus di Stadion Raja Baudoin.

Sementara Jerman bakal menjamu Irlandia Utara di Commerzbank-Arena dan Belanda bertemu dengan Estonia di Ansterdam Arena.

Berikut jadwal lengkap babak Kualifikasi Euro 2020, Selasa (19/11/2019) atau Rabu pukul 02.45 WIB:

- Latvia vs Austria
- Jerman vs Irlandia Utara
- Wales vs Hungaria
- Makedonia Utara vs Israel
- Belgia vs Siprus
- Polandia vs Slovenia
- San Marino vs Rusia
- Skotlandia vs Kazakhstan
- Slowakia vs Azerbaijan
- Belanda vs Estonia

https://bola.kompas.com/read/2019/11/19/07200038/jadwal-kualifikasi-euro-2020-wales-dan-hungaria-berebut-tiket-lolos

Rekomendasi untuk anda
28th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

6 Tuntutan Keluarga Korban pada Peringatan Setahun Tragedi Kanjuruhan

6 Tuntutan Keluarga Korban pada Peringatan Setahun Tragedi Kanjuruhan

Liga Indonesia
Asian Games 2022, Tim Estafet 4x100 Meter Putra Melaju ke Babak Final

Asian Games 2022, Tim Estafet 4x100 Meter Putra Melaju ke Babak Final

Olahraga
Daftar Semifinalis Sepak Bola Asian Games: Sejarah Uzbekistan, Korsel Singkirkan China

Daftar Semifinalis Sepak Bola Asian Games: Sejarah Uzbekistan, Korsel Singkirkan China

Sports
Hampir Dua Musim di Persib, DDS Akhirnya Catat Hat-trick Pertama

Hampir Dua Musim di Persib, DDS Akhirnya Catat Hat-trick Pertama

Liga Indonesia
Hasil Lengkap Bulu Tangkis Asian Games: Rehan/Lisa Kalah, Rinov/Pitha dan Leo/Daniel ke 16 Besar

Hasil Lengkap Bulu Tangkis Asian Games: Rehan/Lisa Kalah, Rinov/Pitha dan Leo/Daniel ke 16 Besar

Sports
Timnas U17 Ditargetkan Lolos Babak 16 Besar, TC Menuju Dortmund

Timnas U17 Ditargetkan Lolos Babak 16 Besar, TC Menuju Dortmund

Internasional
Aksi Simbolik Mengenang 1 Tahun Tragedi Kanjuruhan, Perjuangan Mendapatkan Keadilan

Aksi Simbolik Mengenang 1 Tahun Tragedi Kanjuruhan, Perjuangan Mendapatkan Keadilan

Liga Indonesia
Di Ternadi Bike Park Kudus, Rendy Sanjaya Juara Indonesia Downhill 2023

Di Ternadi Bike Park Kudus, Rendy Sanjaya Juara Indonesia Downhill 2023

Sports
Hasil Bulu Tangkis Asian Games 2022: Rinov/Pitha Lolos 16 Besar, Rehan/Lisa Terhenti

Hasil Bulu Tangkis Asian Games 2022: Rinov/Pitha Lolos 16 Besar, Rehan/Lisa Terhenti

Badminton
Balap Sepeda Jaga Emas Asian Games, Indonesia Kompetitif di Level Asia

Balap Sepeda Jaga Emas Asian Games, Indonesia Kompetitif di Level Asia

Sports
Jadwal Liga Champions: Napoli Vs Real Madrid, Man United Bidik Poin Perdana

Jadwal Liga Champions: Napoli Vs Real Madrid, Man United Bidik Poin Perdana

Liga Champions
Setahun Tragedi Kanjuruhan, Keluarga Korban Meratap Keadilan di Reruntuhan Stadion

Setahun Tragedi Kanjuruhan, Keluarga Korban Meratap Keadilan di Reruntuhan Stadion

Liga Indonesia
Tembus Perempat Final Asian Games 2022, Timnas Basket Putri Indonesia Penuhi Target Awal

Tembus Perempat Final Asian Games 2022, Timnas Basket Putri Indonesia Penuhi Target Awal

Sports
Kisruh VAR Liga Inggris, Nottingham Forest Vs Brentford Penuh Kontroversi

Kisruh VAR Liga Inggris, Nottingham Forest Vs Brentford Penuh Kontroversi

Liga Inggris
Jadwal Asian Games 2022 Hari Ini, Potensi Indonesia Raih 5 Emas

Jadwal Asian Games 2022 Hari Ini, Potensi Indonesia Raih 5 Emas

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke