Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Alvin Bahar Fokus Bidik Gelar Juara Umum ISSOM

Pada gelaran seri kelima ISSOM yang berlangsung di Sirkuit Sentul, Bogor, Jawa Barat, Minggu (13/10/2019) lalu, Alvin Bahar meraih podium pertama dengan mengalahkan pesaingnya, Haridarma Manoppo (Toyota Team Indonesia/TTI).

Sementara itu, peringkat ketiga diraih pebalap TTI lainnya, Demas Agil.

Dengan menempati posisi teratas klasemen, Alvin Bahar pun fokus memenangi seri pamungkas pada 1 Desember nanti untuk memastikan juara umum.

"Alhamdulilah, hasil seri ini sangat memuaskan bagi saya. Apalagi ini diraih dengan kemenangan mutlak dan bukan sekadar keberuntungan," katanya Alvin beberapa waktu lalu.

Alvin memgaku bahwa sebenarnya timnya merasa tidak yakin mampu meraih podium pada seri kali ini.

"Pasalnya, setelah ada diskualifikasi dan perubahan regulasi, kami tidak tahu peta kekuatan lawan seperti apa. Jadi, kami juga masih meraba-raba," kata Alvin.

"Sebenarnya, pada balapan kali ini pun kami tidak menargetkan meraih podium. Kami mau baca peta kekuatan agar bisa lebih maksimal. Tetapi, ternyata kami mampu juara," ujar dia lagi.

Berkaca dari kemenangan seri sebelumnya membuat Alvin Bahar juga optimistis mencapai posisi podium.

"Jika melihat perolehan poin saya saat ini, saya optimistis pada sisa seri penghujung tahun ini, saya mampu meraih gelar juara nasional," tutur dia.

https://bola.kompas.com/read/2019/10/17/06400068/alvin-bahar-fokus-bidik-gelar-juara-umum-issom

Rekomendasi untuk anda
28th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Rekor Pertemuan Timnas Indonesia Vs Uzbekistan, Peluang Garuda Akhiri Catatan Buruk

Rekor Pertemuan Timnas Indonesia Vs Uzbekistan, Peluang Garuda Akhiri Catatan Buruk

Sports
Kerja Hebat Sukarelawan Asian Games, Hadirkan Keajaiban

Kerja Hebat Sukarelawan Asian Games, Hadirkan Keajaiban

Olahraga
Hasil Voli Putra Asian Games 2022: Kalah dari Korea Selatan, Indonesia Finis 8 Besar

Hasil Voli Putra Asian Games 2022: Kalah dari Korea Selatan, Indonesia Finis 8 Besar

Sports
Asian Games 2022: Harris Horatius Sabet Emas untuk Indonesia, Sukses Penuhi Target

Asian Games 2022: Harris Horatius Sabet Emas untuk Indonesia, Sukses Penuhi Target

Sports
Kejurda Time Rally 2023 Digelar, Dukung Pariwisata Cirebon

Kejurda Time Rally 2023 Digelar, Dukung Pariwisata Cirebon

Sports
PSM Kalah karena Gol Penalti, Pelatih Bawa Laptop, lalu Gebrak Meja

PSM Kalah karena Gol Penalti, Pelatih Bawa Laptop, lalu Gebrak Meja

Liga Indonesia
Persib Dapat Libur Ekstra, Kekuatan Terbaik Lawan Persita

Persib Dapat Libur Ekstra, Kekuatan Terbaik Lawan Persita

Liga Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan: Sananta Sudah Tiba, Spirit untuk Garuda

Indonesia Vs Uzbekistan: Sananta Sudah Tiba, Spirit untuk Garuda

Liga Indonesia
PUBG Mobile Berkolaborasi dengan KFC, Ada Restoran dalam Game

PUBG Mobile Berkolaborasi dengan KFC, Ada Restoran dalam Game

Advertorial
Klasemen Medali Asian Games 2023: Indonesia 3 Emas, Naik ke Peringkat 6

Klasemen Medali Asian Games 2023: Indonesia 3 Emas, Naik ke Peringkat 6

Sports
Jokowi Beri Selamat Muhammad Sejahtera, Penyumbang 2 Emas Indonesia

Jokowi Beri Selamat Muhammad Sejahtera, Penyumbang 2 Emas Indonesia

Sports
Neymar Buka Suara Usai Disebut Minta Pelatih Al Hilal Dipecat

Neymar Buka Suara Usai Disebut Minta Pelatih Al Hilal Dipecat

Liga Lain
Jadon Sancho Kian Terasing di Man United, Dilarang Pakai Ruang Makan

Jadon Sancho Kian Terasing di Man United, Dilarang Pakai Ruang Makan

Liga Inggris
Timnas Indonesia Vs Uzbekistan, Main Lepas Tanpa Beban, Garuda!

Timnas Indonesia Vs Uzbekistan, Main Lepas Tanpa Beban, Garuda!

Internasional
Asian Games 2022: Indonesia Raih Emas Kedua, Persembahan Muhammad Sejahtera

Asian Games 2022: Indonesia Raih Emas Kedua, Persembahan Muhammad Sejahtera

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke