Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Alvin Bahar Fokus Bidik Gelar Juara Umum ISSOM

Pada gelaran seri kelima ISSOM yang berlangsung di Sirkuit Sentul, Bogor, Jawa Barat, Minggu (13/10/2019) lalu, Alvin Bahar meraih podium pertama dengan mengalahkan pesaingnya, Haridarma Manoppo (Toyota Team Indonesia/TTI).

Sementara itu, peringkat ketiga diraih pebalap TTI lainnya, Demas Agil.

Dengan menempati posisi teratas klasemen, Alvin Bahar pun fokus memenangi seri pamungkas pada 1 Desember nanti untuk memastikan juara umum.

"Alhamdulilah, hasil seri ini sangat memuaskan bagi saya. Apalagi ini diraih dengan kemenangan mutlak dan bukan sekadar keberuntungan," katanya Alvin beberapa waktu lalu.

Alvin memgaku bahwa sebenarnya timnya merasa tidak yakin mampu meraih podium pada seri kali ini.

"Pasalnya, setelah ada diskualifikasi dan perubahan regulasi, kami tidak tahu peta kekuatan lawan seperti apa. Jadi, kami juga masih meraba-raba," kata Alvin.

"Sebenarnya, pada balapan kali ini pun kami tidak menargetkan meraih podium. Kami mau baca peta kekuatan agar bisa lebih maksimal. Tetapi, ternyata kami mampu juara," ujar dia lagi.

Berkaca dari kemenangan seri sebelumnya membuat Alvin Bahar juga optimistis mencapai posisi podium.

"Jika melihat perolehan poin saya saat ini, saya optimistis pada sisa seri penghujung tahun ini, saya mampu meraih gelar juara nasional," tutur dia.

https://bola.kompas.com/read/2019/10/17/06400068/alvin-bahar-fokus-bidik-gelar-juara-umum-issom

Terkini Lainnya

Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Internasional
Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Liga Lain
Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Liga Lain
Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Liga Italia
Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Timnas Indonesia
Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Timnas Indonesia
Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Timnas Indonesia
5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Update Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia dan Qatar Main

Update Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia dan Qatar Main

Timnas Indonesia
Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Australia 1-0, Garuda Muda Ukir Sejarah!

Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Australia 1-0, Garuda Muda Ukir Sejarah!

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke