Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Persija Vs Semen Padang, Kabau Sirah Siapkan Strategi untuk Mematikan Simic

PADANG, KOMPAS. com - Semen Padang sudah menyiapkan strategi khusus untuk memastikan striker andalan Persija Jakarta Marko Simic.

Pertandingan antara Persija Jakarta vs Semen Padang digelar di Stadion Patriot Bekasi, Rabu (16/10/2019).

Simic merupakan striker andalan Persija Jakarta. Striker asal Krosia sudah mencetak 13 gol untuk tim yang berjuluk Macan Kemayoran ini.

"Simic merupakan striker yang bagus. Dia kuat, bagus kaki kira dan kanan serta juga bagus dalam duel bola udara, " ujar salah satu tim kepelatihan Semen Padang Weliansyah, Selasa (15/10/2019).

Menurut Weliansyah tim pelatih sudah menyiapkan strategi mematikan dari Simic yang merupakan andalan Persija di lini depan.

Para pemain Semen Padang diminta fokus sepanjang pertandingan.

"Salah satu cara mematikan Simic adalah dengan memutus aliran bola kepada dirinya. Selain itu pastinya melakukan marking untuk dirinya, " papar Weliansyah.

Weliansyah mengatakan para pemain Semen Padang sudah siap menghadapi pertandingan ini dan dalam kondisi siap.

Semen Padang sendiri menargetkan kemenangan pada pertandingan ini agar bisa meninggalkan dasar klasemen sementara.

Saat ini Semen Padang berada di dasar klasemen dengan 19 poin dan hanya berjarak dua poin dari PSIS yang berada di peringkat 13.

Semen Padang dalam kondisi yang bagus karena tidak terkalahkan dalam empat pertandingan terakhir.

"Pemain tidak terbebani pada laga ini. Para pemain dalam kondisi enjoy jelang pertandingan. Kami menargetkan kemenangan agar bisa lepas dari dasar klasemen, " ungkapnya.

Selain itu Weliansyah mengatakan tim Semen Padang tidak mau terpengaruh dengan kondisi Persija Jakarta yang tidak bisa diperkuat beberapa pemain andalannya karena dipanggil ke timnas.

"Pastinya mereka memiliki pengganti yang sepadan. Persija merupakan tim yang bagus. Pergantian pelatih di Persija saya rasa hanya sedikit untuk memperngaruhi kondisi tim, " ungkapnya.

https://bola.kompas.com/read/2019/10/15/16200028/persija-vs-semen-padang-kabau-sirah-siapkan-strategi-untuk-mematikan-simic

Terkini Lainnya

Susunan Pemain Indonesia Vs Australia, Nathan, Kelly, dan Fajar Starter

Susunan Pemain Indonesia Vs Australia, Nathan, Kelly, dan Fajar Starter

Timnas Indonesia
Isi Curhat Shin Tae-yong Ke Media Korea Soal Wasit Kontroversial di Piala Asia U23

Isi Curhat Shin Tae-yong Ke Media Korea Soal Wasit Kontroversial di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Kandidat Pengganti Rezaldi Hehanussa di Persib

Kandidat Pengganti Rezaldi Hehanussa di Persib

Liga Indonesia
Thierry Henry Lempar Pujian ke Seni Bertahan Real Madrid di Stadion Etihad

Thierry Henry Lempar Pujian ke Seni Bertahan Real Madrid di Stadion Etihad

Liga Champions
Siaran Langsung dan Link Live Streaming Indonesia Vs Australia Pukul 20.00 WIB

Siaran Langsung dan Link Live Streaming Indonesia Vs Australia Pukul 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Larangan STY demi Poin Perdana

Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Larangan STY demi Poin Perdana

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Ancaman Olyroos ke Gawang Garuda

Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Ancaman Olyroos ke Gawang Garuda

Timnas Indonesia
Teco Harap Tak Ada Match Fixing di Laga Krusial Liga 1 2024

Teco Harap Tak Ada Match Fixing di Laga Krusial Liga 1 2024

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Dukungan 3.000 Suporter untuk Garuda Muda

Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Dukungan 3.000 Suporter untuk Garuda Muda

Timnas Indonesia
Alarm Bahaya untuk Borneo FC

Alarm Bahaya untuk Borneo FC

Liga Indonesia
Kento Momota Pensiun dari Timnas Jepang Usai Piala Thomas 2024

Kento Momota Pensiun dari Timnas Jepang Usai Piala Thomas 2024

Badminton
Rentetan Masalah Persebaya Usai Kalah Telak di Kandang Sendiri

Rentetan Masalah Persebaya Usai Kalah Telak di Kandang Sendiri

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Vidmar Prediksi Formasi Garuda

Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Vidmar Prediksi Formasi Garuda

Timnas Indonesia
Penantian Febri Hariyadi Cetak Gol untuk Persib, Harapan Pelatih

Penantian Febri Hariyadi Cetak Gol untuk Persib, Harapan Pelatih

Liga Indonesia
Link Live Streaming Indonesia Vs Australia di Piala Asia U23, Kickoff 20.00 WIB

Link Live Streaming Indonesia Vs Australia di Piala Asia U23, Kickoff 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke