Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Susunan Pemain dan Link Live Streaming Brasil Vs Nigeria

KOMPAS.com - Brasil vs Nigeria berlangsung mulai pukul 19.00 WIB. 

Jeda internasional dimanfaatkan oleh timnas Brasil untuk melakoni beberapa laga persahabatan dengan tajuk "Brasil Global Tour".

Dalam tur tersebut, Nigeria akan menjadi lawan keduanya pada Minggu (13/10/2019) di National Stadium, Singapura, Minggu (13/10/2019) 19.00 WIB.

Sebelumnya, di tempat yang sama, Brasil ditahan imbang oleh Senegal 1-1.

Dikutip Tribunnews dari laman resmi Timnas Brasil, pelatih Brasil, Tite, menjelaskan akan mengistirahakan Alex Sandro dan Coutinho.

Sebagai gantinya, ia akan memainkan Renan Lodi dan Everton Soares.

Tite menjelaskan, alasan mengganti dua pemain tersebut ialah karena timnya butuh keseimbangan dalam permainan.

"Apa yang saya pikirkan tenang sepak bola adalah keseimbangan, ketika Anda terlalu banyak menyerang atau bertahan, kamu akan menderita," tuturnya.

"Menyeimbangkan keduanya adalah tanangan bagi kami, Renan adalah pemain yang cocok untuk menggantikan Alex Sandro karena dia cukup bagus ketika bermain untuk klubnya," ujar Tite.

Sedangkan, Renan Lodi akan memaksimalkan kesempatan tampil sebagai starter untuk pertama kali, setelah pada laga debutnya melawan Senegal, Kamis (10/10/2019), dirinya hanya bermain sebelas menit.

"Adalah sesuati yang menguras emosi saat pertama kali, dan saya memiliki kesempatan utnuk tampil sebagai starter untuk pertama kalinya."

"Jelas saya akan akan melakukan tgas saya dengan semaksimal mungkin, Pelatih mengatakan tentang menenangkan pikiran, bermain bola dengan rotasi diantara dua sisi, dan melihat dari berbagai sisi," ujar pemain Atletico Madrid tersebut.

Sedangkan Everton Soares, yang rencananya akan menggantikan Coutinho, mengatakan, selalu merasa senang dan bangga mengenakan jersey timnas Brasil, selain itu dirinya tetap waspada jelang melawan Nigeria.

Pertandingan kedua negara disiarkan langsung oleh TV One di layar kaca.

Selain itu, bisa disaksikan melalui link live streaming berikut >>> klik di sini.

Daftar susunan pemain Brasil vs Nigeria:

Brasil (4-3-3): Firmino, Everton, Gabriel Jesus, Neymar, Casemiro, Arthur, Renan Lodi, Thiago Silva, Marquinhos, Daniel Alves, Ederson.

Pelatih: Adenor Leonardo Bacchi (Tite)

Nigeria: Uzoho, Awaziem, Collins, Ajayi, Ekong, Ndidi, Aribo, Iwobi, Chukwueze, Simon, Osimhen.

Pelatih: Gernot Rohr

https://bola.kompas.com/read/2019/10/13/19022018/susunan-pemain-dan-link-live-streaming-brasil-vs-nigeria

Terkini Lainnya

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sports
Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Liga Indonesia
'Bocoran' Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

"Bocoran" Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Liga Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Liga Indonesia
Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Timnas Indonesia
Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Timnas Indonesia
Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Sports
Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Bali United 0-2, Irfan Jaya dkk ke Championship Series

Hasil Persebaya Vs Bali United 0-2, Irfan Jaya dkk ke Championship Series

Liga Indonesia
Rizky Ridho Cerita Assist ke Witan, Hasil Amarah Shin Tae-yong

Rizky Ridho Cerita Assist ke Witan, Hasil Amarah Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Kelebihan dan Kekurangan Timnas U23 Korsel di Mata Jurnalis Korea

Kelebihan dan Kekurangan Timnas U23 Korsel di Mata Jurnalis Korea

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke