Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

VIDEO - Perseru Vs Persela Lamongan, Dua Gol Hasilkan Skor Seri

Gol pertama dicetak oleh Alex Dos Santos Goncalves pada menit 27.

Dia mampu membobol gawang Laskar Saburai, julukan Perseru Badak Lampung, setelah mendapat umpan terobosan dari Sugeng Efendi.

Operan tersebut berhasil dimanfaatkan dengan baik oleh pemain bernomor punggung 10 Persela.

Tendangan Alex yang diarahkan ke tiang jauh tak mampu ditepis oleh penjaga gawang Stya Beny. Persela memimpin sementara 1-0.

Skor tersebut bertahan setelah peluit babak pertama ditiup.

Alex tampaknya menjadi momok pada babak pertama. Dia kembali menebar ancaman lewat tendangan jarak jauh pada menit ke-33.

Beny tak mampu mengantisipasi dengan baik bola tembakan tersebut sehingga sempat memberikan peluang bagi Kei Hirose untuk melakukan rebound.

Namun, Beny dengan sigap mengamankan si kulit bulat sehingga Persela gagal menambah gol dan babak pertama berakhir dengan skor 1-0 untuk keunggulan tim tamu.

Pada babak kedua, Perseru tampil lebih agresif sehingga mendominasi laga.

Serangan mereka lebih bervariasi. Perseru bermain lebih sabar untuk membangun serangan lewat umpan-umpan pendek di daerah pertahanan lawan.

Hasilnya, Perseru bisa mencetak gol penyama saat laga tersisa lima menit. Marquinhos yang menjadi eksekutor tendangan bebas mampu menggetarkan jala gawang Persela.

Bola tendangannya tak mampu dibendung oleh kiper Dian Agus Prasetyo. Skor 1-1 itu bertahan hingga laga usai.

Daftar susunan pemain:

Persela Lamongan: 22. Dian Agus Prasetyo, 30. Eky Taufik F, 4. Demerson Bruno Costa, 2. Moch Zaenuri, 14.Birrul Walidain (23. Izmy Hatuwe 90+1'), 13. Lucky, 8. Kei Hirose, 26. Rafael Gomes de Olivera, 27. Sugeng Efendi (77. Malik 83'), 99. Delfin Rumbino, 10. Alex Dos Santos Goncalves.

Pemain Cadangan: 45. M Rio Agata (PG), 28. Arif, 3. Samsul Arifin, 23. Izmy Hatuwe, 19. M Ridwan, 77. Malik, 18. Hambali Tolib

Pelatih: Nil Maizar

Perseru Badak Lampung: 1. Y Stya Beny, 13. Kurniawan, 4. Bojan Malisic, 5. Antony Golec, 35. Reva Adi Utama, 16. Saepuloh Maulana, 45. Akbar, 91. A Arthur Bonai (23. Johan Yoga 55'), 18. Hariyanto Panto, 10. Maquinhos Carioca, 20. Melcior L Majefat (29 TA Mushafry 59').

Pemain Cadangan: 12. Dikri Yusron (PG), 44. Jujun Saefuloh, 95. Kelvin Wopi, 23. Johan Yoga Utama, 88. Rahmat, 8. Frengky Kogoya, 29 TA Mushafry.

Pelatih: Milan Petrovic.

https://bola.kompas.com/read/2019/09/11/19400088/video-perseru-vs-persela-lamongan-dua-gol-hasilkan-skor-seri

Terkini Lainnya

Rapuhnya Pertahanan Arema FC...

Rapuhnya Pertahanan Arema FC...

Liga Indonesia
Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Liga Indonesia
Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Xabi Alonso Ucap 'Roma, Roma, Roma', De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Xabi Alonso Ucap "Roma, Roma, Roma", De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Liga Lain
Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia
Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung 'Disidang' Ultras di Olimpico

Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung "Disidang" Ultras di Olimpico

Liga Lain
Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Liga Indonesia
5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

Timnas Indonesia
Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Timnas Indonesia
STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

Timnas Indonesia
Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Liga Lain
Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Liga Champions
12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

Internasional
Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke