Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Hazard Minta Nomor 10 ke Modric, tetapi Tak Dikasih

KOMPAS.com - Perkenalan Eden Hazard di Real Madrid belum disertai dengan pengenalan nomor punggung. Pada acara yang berlangsung di Santiago Bernabeu, Madrid, Kamis (13/6/2019), Hazard hanya mengenakan jersey dengan nama dirinya, tetapi tak disertai nomor.

Entah benar atau sekadar bercanda, Hazard mengaku sudah mencoba meminta nomor 10 kepada Luka Modric. Ia mengaku mengadakan pembicaraan dengan Modric via telepon.

Adapun nomor Modric didapatkannya dari Mateo Kovacic, rekan Modric di timnas Kroasia yang bermain di Chelsea, klub Hazard sebelumnya.

"Saya bertanya kepadanya apakah saya bisa memakai nomor 10 dan dia mengatakan kepada saya tidak. Kami bercanda. Saya tidak berpikir nomor itu penting," ucap Hazard saat sesi tanya jawab dengan para wartawan.

Hazard memang identik dengan nomor 10, baik saat di timnas Belgia maupun saat masih bermain di Chelsea. Namun, saat ini nomor tersebut sudah dipakai Modric.

Bagaimana dengan nomor-nomor populer lain?

Salah satu toko merchandise Madrid di Dubai dilaporkan sudah menjual jersey Hazard dengan nomor 7. Nomor tersebut kini masih dimiliki Mariano Diaz.

Hazard pernah memakai nomor 17 saat baru pindah ke Chelsea. Namun, nomor tersebut kini dipakai Lucas Vazquez.

Kendati demikian, Hazard masih bisa mengambil alih nomor dari pemain yang ada saat ini. Sebab, Madrid kemungkinan besar akan melepas beberapa pemainnya di bursa transfer kali ini.

https://bola.kompas.com/read/2019/06/14/05350028/hazard-minta-nomor-10-ke-modric-tetapi-tak-dikasih

Terkini Lainnya

Hasil Dortmund Vs Atletico, Die Borussen Melaju ke Semifinal

Hasil Dortmund Vs Atletico, Die Borussen Melaju ke Semifinal

Liga Champions
Hasil Barcelona Vs PSG: Dua Gol Mbappe Bawa PSG ke Semifinal!

Hasil Barcelona Vs PSG: Dua Gol Mbappe Bawa PSG ke Semifinal!

Liga Champions
Link Live Streaming Barcelona Vs PSG, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Barcelona Vs PSG, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
Hasil Piala Asia U23 2024: Thailand Libas Irak, Jepang-Korea Menang

Hasil Piala Asia U23 2024: Thailand Libas Irak, Jepang-Korea Menang

Internasional
Pelatih Qatar Sebut Laga Vs Timnas U23 Indonesia Sangat Sulit, Kecewa Babak Kedua

Pelatih Qatar Sebut Laga Vs Timnas U23 Indonesia Sangat Sulit, Kecewa Babak Kedua

Timnas Indonesia
Skorsing Ivar Jenner dan Ramadhan Sananta, Lewatkan Indonesia Vs Australia

Skorsing Ivar Jenner dan Ramadhan Sananta, Lewatkan Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Hasil Liga 1: Nainggolan Bantu Bhayangkara Pesta 7 Gol, PSM Bekuk PSIS

Hasil Liga 1: Nainggolan Bantu Bhayangkara Pesta 7 Gol, PSM Bekuk PSIS

Liga Indonesia
Alasan Wasit Tak Cek VAR Saat Usir Ivar Jenner pada Qatar Vs Indonesia

Alasan Wasit Tak Cek VAR Saat Usir Ivar Jenner pada Qatar Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Profil Nasrullo Kabirov: Pernah ke Indonesia, Punya Riwayat Beri Qatar 3 Penalti

Profil Nasrullo Kabirov: Pernah ke Indonesia, Punya Riwayat Beri Qatar 3 Penalti

Internasional
Barcelona Vs PSG, Perang Besar Sepak Bola untuk Xavi

Barcelona Vs PSG, Perang Besar Sepak Bola untuk Xavi

Liga Champions
Update Ranking BWF: Jonatan Christie Tembus 3 Besar, Ginting Melorot 4 Tingkat

Update Ranking BWF: Jonatan Christie Tembus 3 Besar, Ginting Melorot 4 Tingkat

Badminton
AC Milan dan Rafael Leao Rilis Koleksi Spesial, Filosofi Peselancar

AC Milan dan Rafael Leao Rilis Koleksi Spesial, Filosofi Peselancar

Liga Italia
Daftar Pemain Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Daftar Pemain Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Anthony Engelen Siap Tarung di HSS Series 5 dengan 10 Jahitan di Kaki

Anthony Engelen Siap Tarung di HSS Series 5 dengan 10 Jahitan di Kaki

Olahraga
Championship Series Liga 1, Persib Pantang Bergantung Hasil Tim Lain

Championship Series Liga 1, Persib Pantang Bergantung Hasil Tim Lain

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke