Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Fowler Tak Yakin Man United Bisa "Bantu" Liverpool Kalahkan Man City

KOMPAS.com - Penyerang Legendaris Liverpool, Robbie Fowler, merasa tidak yakin penampilan Manchester United akan membaik ketika berhadapan dengan rival sekotanya besok, Selasa (23/4/2019).

Namun, sebagai legenda Liverpool, Fowler tetap berharap Man United dapat melakukan “sesuatu” di laga derbi melawan Manchester City besok.

Akan tetapi, jika melihat penampilan Paul Pogba dkk di beberapa pertandingan terakhir, tampaknya akan sulit melihat Man United membuat keajaiban meski mereka akan bermain di Old Trafford.

Di pertandingan terakhir, The Red Devil dicukur oleh Everton empat gol tanpa balas.

“Saya pikir jelas semua orang tahu kesetiaan saya kepada Liverpool, jika boleh jujur saya berharap kepada rival (Man United) tetapi itu akan sulit karena Manchester City bisa mengalahkan siapa pun,” kata Fowler dikutip dari laman Fotmob.

“Saya pikir dengan cara bermain mereka (Man United) seperti ini, Anda tidak bisa melihat (keajaiban) itu terjadi, tetapi (dalam sepak bola) hal-hal tak masuk akal bisa terjadi,” tambah pria yang baru ditunjuk sebagai pelatih Brisbane Roar tersebut.

Saat ini, Liverpool masih berada di puncak klasemen sementara dengan 88 poin, hanya berjarak dua poin dengan Man City yang menghuni peringkat kedua. Namun, Man City masih menyimpan satu laga tunda.

Liverpool terancam lengser dari singgasana jika Sergio Aguero dkk dapat memenangi laga derbi melawan Man United besok.

https://bola.kompas.com/read/2019/04/23/14300068/fowler-tak-yakin-man-united-bisa-bantu-liverpool-kalahkan-man-city

Terkini Lainnya

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sports
Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Liga Indonesia
'Bocoran' Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

"Bocoran" Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Liga Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Liga Indonesia
Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Timnas Indonesia
Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Timnas Indonesia
Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Sports
Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Bali United 0-2, Irfan Jaya dkk ke Championship Series

Hasil Persebaya Vs Bali United 0-2, Irfan Jaya dkk ke Championship Series

Liga Indonesia
Rizky Ridho Cerita Assist ke Witan, Hasil Amarah Shin Tae-yong

Rizky Ridho Cerita Assist ke Witan, Hasil Amarah Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke