Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Huesca Vs Barcelona, Messi dkk Incar 10 Poin untuk Juara

KOMPAS.com - Lionel Messi dkk mengincar kemenangan dalam laga Huesca vs Barcelona untuk memastikan mereka mendapat minimal 10 poin di empat laga ke depan.

Laga lanjutan Liga Spanyol antara Huesca vs Barcelona akan dihelat di Stadion El Alcoraz, Sabtu (13/4/2019).

Saat ini, Barca masih memimpin klasemen dengan keunggulan 11 poin dari penghuni peringkat kedua, Atletico Madrid. La Liga Spanyol hanya tinggal menyisakan tujuh laga.

"Kami tidak bisa melupakan (pertandingan vs Huesca) karena kami membutuhkan 10 poin untuk menjadi juara. Kami harus memenangkan tiga pertandingan dan satu seri," kata pelatih Barcelona, Ernesto Valverde.

Laga melawan Huesca hanya berselang tiga hari sebelum Barca menantang Man United dalam perempat final leg kedua, di Stadion Camp Nou, Selasa (16/4/2019) atau Rabu dini hari WIB.

Mengatasi kelelahan pemain di jadwal padat, Valverde memastikan akan ada rotasi. Sejumlah pemain penting akan diistirahtakan, tak menutup kemungkinan Messi.

"(Lionel) Messi baik-baik saja, tetapi ada kemungkinan dia akan diistirahatkan. Jadwalnya padat, seperti yang saya katakan, kami akan menghadapi pertandingan yang intens," ucap Valverde.

https://bola.kompas.com/read/2019/04/13/19450028/huesca-vs-barcelona-messi-dkk-incar-10-poin-untuk-juara

Terkini Lainnya

Sandro Tonali Didakwa 50 Kali Melanggar Aturan Judi FA dalam 3 Bulan

Sandro Tonali Didakwa 50 Kali Melanggar Aturan Judi FA dalam 3 Bulan

Liga Inggris
Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Timnas Indonesia
Hasil Persib Bandung Vs Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Frustrasi

Hasil Persib Bandung Vs Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Frustrasi

Liga Indonesia
Usai Dipecat, Phillipe Troussier Ungkap Akan Rindukan Vietnam

Usai Dipecat, Phillipe Troussier Ungkap Akan Rindukan Vietnam

Internasional
Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Degradasi, Bhayangkara di Tepi Jurang

Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Degradasi, Bhayangkara di Tepi Jurang

Liga Indonesia
Persikabo Jadi Tim Liga 1 2023-2024 Pertama yang Degradasi

Persikabo Jadi Tim Liga 1 2023-2024 Pertama yang Degradasi

Liga Indonesia
Hasil Persib Vs Bhayangkara FC 0-0, Guardian Bertahan dari Gempuran Maung Bandung

Hasil Persib Vs Bhayangkara FC 0-0, Guardian Bertahan dari Gempuran Maung Bandung

Liga Indonesia
SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Liga Indonesia
Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Liga Indonesia
AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

Liga Italia
Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Liga Indonesia
Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Bundesliga
5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

Bundesliga
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke