Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

PT LIB Bentuk Manajemen Interim, Gusti Randa Jadi Komisaris

Keputusan itu ditetapkan pada Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) Luar Biasa PT LIB di Hotel Sultan, Senayan, Jakarta, Kamis (28/2/2019) siang.

Hasil dari RUPS tersebut akhirnya memutuskan bahwa Gusti Randa dipercaya menjadi komisaris dan Dirk Soplanit sebagai direksi.

Pembentukan manajemen interim ini dilatarbelakangi keputusan Exco PSSI yang akan menggelar KLB (Kongres Luar Biasa).

"Mereka akan sama-sama memastikan bersama klub para pemegang saham, kompetisi Liga 1 2019, kami pastikan akan kick-off paling cepat 1 Mei, selambat-lambatnya 8 Mei 2019," ujar Sekretaris Jenderal PSSI, Ratu Tisha Destria.

Petinggi PT LIB sebelumnya dipegang oleh Glenn Sugita selaku komisaris. Adapun jabatan direksi diemban oleh Berlinton Siahaan.

Gusti Randa dan Dirk Soplanit akan memegang jabatan komisaris dan direksi PT LIB hingga PSSI menggelar KLB.

PSSI belum memutuskan tanggal penyelenggaraan KLB karena masih harus berkonsultasi terlebih dulu dengan FIFA.

"Manajemen interim ini akan mengantarkan kami menuju KLB. Kami harus konsultasi dulu dengan FIFA," kata Tisha.

"Kami pastikan layer perusahaan organisasi tidak mengubah yang kami jalankan. Jadi, posisinya saat ini menunggu sampai sesudah pertemuan dengan FIFA," ujar dia.

https://bola.kompas.com/read/2019/02/28/19351008/pt-lib-bentuk-manajemen-interim-gusti-randa-jadi-komisaris

Terkini Lainnya

Barcelona Vs PSG, Bukan Pertarungan Xavi dan Luis Enrique

Barcelona Vs PSG, Bukan Pertarungan Xavi dan Luis Enrique

Liga Champions
Peringatan Pochettino kepada Jackson dan Madueke yang Rebutan Penalti

Peringatan Pochettino kepada Jackson dan Madueke yang Rebutan Penalti

Liga Inggris
Piala Asia U23, STY Sebut Timnas Indonesia Dibuat Tak Nyaman Jelang Vs Qatar

Piala Asia U23, STY Sebut Timnas Indonesia Dibuat Tak Nyaman Jelang Vs Qatar

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Qatar, Reaksi Ivar Jenner Usai Kartu Merah Kontroversial

Timnas U23 Indonesia Vs Qatar, Reaksi Ivar Jenner Usai Kartu Merah Kontroversial

Timnas Indonesia
Top Skor Liga Inggris: Cole Palmer-Haaland Teratas dengan 20 Gol

Top Skor Liga Inggris: Cole Palmer-Haaland Teratas dengan 20 Gol

Liga Inggris
Prediksi Skor Barcelona Vs PSG Leg Kedua 8 Besar Liga Champions

Prediksi Skor Barcelona Vs PSG Leg Kedua 8 Besar Liga Champions

Liga Champions
Piala Asia U23 2024, Timnas Indonesia Protes ke AFC Usai Wasit Kontroversial

Piala Asia U23 2024, Timnas Indonesia Protes ke AFC Usai Wasit Kontroversial

Timnas Indonesia
STY Nilai Laga Indonesia Vs Qatar seperti Pertunjukan Komedi

STY Nilai Laga Indonesia Vs Qatar seperti Pertunjukan Komedi

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024, Kata Pelatih Qatar Usai Kalahkan Timnas Indonesia

Piala Asia U23 2024, Kata Pelatih Qatar Usai Kalahkan Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Dibekuk Qatar, Bangkit Lawan Australia

Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Dibekuk Qatar, Bangkit Lawan Australia

Timnas Indonesia
Jadwal Leg Kedua 8 Besar Liga Champions 2023-2024, Barcelona Vs PSG, Dortmund Vs ATM

Jadwal Leg Kedua 8 Besar Liga Champions 2023-2024, Barcelona Vs PSG, Dortmund Vs ATM

Liga Champions
Biang Kekalahan Timnas U23 Indonesia dari Qatar

Biang Kekalahan Timnas U23 Indonesia dari Qatar

Timnas Indonesia
Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Man City Pertama, Chelsea 10 Besar Usai Pesta Gol

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Man City Pertama, Chelsea 10 Besar Usai Pesta Gol

Liga Inggris
Hasil Chelsea Vs Everton: Sensasi 4 Gol Palmer, The Blues Pesta

Hasil Chelsea Vs Everton: Sensasi 4 Gol Palmer, The Blues Pesta

Liga Inggris
Klasemen Piala Asia U23 2024: Qatar Puncaki Grup A Usai Bekuk Indonesia

Klasemen Piala Asia U23 2024: Qatar Puncaki Grup A Usai Bekuk Indonesia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke