Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Persipura Ingin Pakai Stadion Baru di Liga 1 2019

KOMPAS.com - Manajemen Persipura Jayapura menyampaikan keinginan untuk bisa menggunakan stadion baru di Liga 1 2019. Stadion yang dimaksud adalah Stadion Papua Bangkit.

Stadion Papua Bangkit adalah stadion baru yang dibangun untuk menjadi stadion utama PON 2020. Proses pembangunan stadion tersebut dilaporkan sudah mencapai 90 persen.

Di sisi lain, kandang Persipura saat ini, yakni Stadion Mandala, juga akan direnovasi untuk mendukung pelaksanaan PON 2020.

Asisten Manajer Persipura, Ridwan Madubun, mengungkapkan, pihaknya akan berkoordinasi dengan Dispora Provinsi dan KONI Papua. Hal itu untuk mencari kepastian tanggal dimulainya renovasi Stadion Mandala.

"Kami tidak ingin mengganggu proses renovasi," ucap Ridwan dikutip dari laman Liga Indonesia, Minggu (24/2/2019).

Selain Papua Bangkit, Persipura sebenarnya punya opsi untuk menggunakan satu stadion lainnya, yakni Stadion Barnabas Youwe. Namun, Ridwan menyatakan pihaknya akan memprioritaskan Stadion Papua Bangkit terlebih dahulu.

"Soal memakai Stadion Barnabas Youwe belum bisa dipastikan. Kami ingin lebih dahulu berupaya memakai stadion yang baru," ujar Ridwan.

https://bola.kompas.com/read/2019/02/25/12230038/persipura-ingin-pakai-stadion-baru-di-liga-1-2019

Terkini Lainnya

Siaran Langsung & Jadwal Tim Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Siaran Langsung & Jadwal Tim Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Gelandang Korsel Puji Gaya Bermain Garuda Muda

Indonesia Vs Korea Selatan, Gelandang Korsel Puji Gaya Bermain Garuda Muda

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan, Rekor STY dengan Sang Kawan Lama Hwang Sun-hong

Indonesia Vs Korea Selatan, Rekor STY dengan Sang Kawan Lama Hwang Sun-hong

Timnas Indonesia
Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Liga Indonesia
Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada 'Peran' Suporter

Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada "Peran" Suporter

Timnas Indonesia
Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan 'Terbang' demi Timnas Indonesia

Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan "Terbang" demi Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U23

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Pesta 5 Gol ke Gawang Chelsea, Arteta Puji Fisik dan Mentalitas Arsenal

Pesta 5 Gol ke Gawang Chelsea, Arteta Puji Fisik dan Mentalitas Arsenal

Liga Inggris
Head to Head Persib Bandung Vs Borneo FC, Tim Produktif Vs Pertahanan Terbaik

Head to Head Persib Bandung Vs Borneo FC, Tim Produktif Vs Pertahanan Terbaik

Liga Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan: Kerja Keras, Tekad Rizky Ridho Bawa Garuda Terbang

Indonesia Vs Korea Selatan: Kerja Keras, Tekad Rizky Ridho Bawa Garuda Terbang

Timnas Indonesia
BCL Asia 2024, Diwarnai Ejected Brandone Francis, Prawira Bandung Bisa Menang

BCL Asia 2024, Diwarnai Ejected Brandone Francis, Prawira Bandung Bisa Menang

Sports
Klasemen Liga Inggris: Libas Chelsea 5-0, Arsenal Jauhi Liverpool-Man City

Klasemen Liga Inggris: Libas Chelsea 5-0, Arsenal Jauhi Liverpool-Man City

Liga Inggris
Tim Indonesia Bertolak ke China, Target Juara Thomas Cup 2024

Tim Indonesia Bertolak ke China, Target Juara Thomas Cup 2024

Badminton
Hancur Lebur 5-0 oleh Arsenal, Pochettino Ungkit Menyerah dan Pemain Besar

Hancur Lebur 5-0 oleh Arsenal, Pochettino Ungkit Menyerah dan Pemain Besar

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke