Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Liverpool Vs Bayern, Klopp Siapkan Strategi Tanpa Lovren

LIVERPOOL, KOMPAS.com - Pelatih Liverpool, Juergen Klopp, mengungkapkan bahwa dirinya tidak akan memainkan Dejan Lovren saat melakoni laga leg pertama babak 16 besar Liga Champions melawan Bayern Muenchen di Stadion Anfield, Selasa (19/2/2019) atau Rabu dini hari WIB.

Juergen Klopp menjelaskan bahwa Dejan Lovren tidak dibawa pada laga tersebut karena bek asal Kroasia itu mengalami cedera hamstring saat melawan Wolverhampton pada kompetisi Piala FA.

Bahkan, kini Lovren tidak bisa mengikuti latihan bersama di Marbella pekan ini karena masih menjalani masa penyembuhan.

"Saya tidak ingin mengesampingkannya, tetapi saya tidak bisa merencanakannya. Dia tidak di sini untuk kebaikannya karena dia tidak bisa mengikuti latihan. Kami akan kembali Jumat. Lalu pada Sabtu nanti Lovren akan kembali ke Melwood dan kami akan lihat," kata Klopp dilansir dari situs resmi klub.

Oleh karena itu, Klopp sudah menyiapkan strategi bermain tanpa Lovren pada saat melawan Bayern Muenchen nanti.

"Kami juga sudah menyiapkan segalanya. Jika Lovren memberikan sinyal positif pada Senin, lalu kami akan memikirkan rencana baru. Namun, saat ini kami sudah menyiapkan strategi tanpa Lovren. Kami harus mencari solusi lain," ujarnya.

Setelah melakoni laga melawan Bayern, selanjutnya Liverpool akan bertandang ke markas Manchester United pada lanjutan Liga Inggris.

https://bola.kompas.com/read/2019/02/15/07000028/liverpool-vs-bayern-klopp-siapkan-strategi-tanpa-lovren

Terkini Lainnya

Link Live Streaming Barcelona Vs PSG, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Barcelona Vs PSG, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
Hasil Piala Asia U23 2024: Thailand Libas Irak, Jepang-Korea Menang

Hasil Piala Asia U23 2024: Thailand Libas Irak, Jepang-Korea Menang

Internasional
Pelatih Qatar Sebut Laga Vs Timnas U23 Indonesia Sangat Sulit, Kecewa Babak Kedua

Pelatih Qatar Sebut Laga Vs Timnas U23 Indonesia Sangat Sulit, Kecewa Babak Kedua

Timnas Indonesia
Skorsing Ivar Jenner dan Ramadhan Sananta, Lewatkan Indonesia Vs Australia

Skorsing Ivar Jenner dan Ramadhan Sananta, Lewatkan Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Hasil Liga 1: Nainggolan Bantu Bhayangkara Pesta 7 Gol, PSM Bekuk PSIS

Hasil Liga 1: Nainggolan Bantu Bhayangkara Pesta 7 Gol, PSM Bekuk PSIS

Liga Indonesia
Alasan Wasit Tak Cek VAR Saat Usir Ivar Jenner pada Qatar Vs Indonesia

Alasan Wasit Tak Cek VAR Saat Usir Ivar Jenner pada Qatar Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Profil Nasrullo Kabirov: Pernah ke Indonesia, Punya Riwayat Beri Qatar 3 Penalti

Profil Nasrullo Kabirov: Pernah ke Indonesia, Punya Riwayat Beri Qatar 3 Penalti

Internasional
Barcelona Vs PSG, Perang Besar Sepak Bola untuk Xavi

Barcelona Vs PSG, Perang Besar Sepak Bola untuk Xavi

Liga Champions
Update Ranking BWF: Jonatan Christie Tembus 3 Besar, Ginting Melorot 4 Tingkat

Update Ranking BWF: Jonatan Christie Tembus 3 Besar, Ginting Melorot 4 Tingkat

Badminton
AC Milan dan Rafael Leao Rilis Koleksi Spesial, Filosofi Peselancar

AC Milan dan Rafael Leao Rilis Koleksi Spesial, Filosofi Peselancar

Liga Italia
Daftar Pemain Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Daftar Pemain Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Anthony Engelen Siap Tarung di HSS Series 5 dengan 10 Jahitan di Kaki

Anthony Engelen Siap Tarung di HSS Series 5 dengan 10 Jahitan di Kaki

Olahraga
Championship Series Liga 1, Persib Pantang Bergantung Hasil Tim Lain

Championship Series Liga 1, Persib Pantang Bergantung Hasil Tim Lain

Liga Indonesia
3 Fakta Usai Timnas Indonesia Takluk dari Qatar di Piala Asia U23 2024

3 Fakta Usai Timnas Indonesia Takluk dari Qatar di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Dewa United 0-3, Bajul Ijo Dijebol Mantan

Hasil Persebaya Vs Dewa United 0-3, Bajul Ijo Dijebol Mantan

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke