Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Hadapi Borneo FC, PSS Sleman Akan Jajal Pemain Trial

YOGYAKARTA, KOMPAS.com - PSS Sleman bakal melakoni laga 16 besar Piala Indonesia melawan tuan rumah Borneo FC pada Jumat (15/2/2019).

Laga ini juga digunakan PSS Sleman untuk mencoba beberapa pemain yang sedang menjalani trial.

PSS Sleman berhasil lolos ke babak 16 besar Piala Indonesia setelah menyingkirkan Barito Putra dengan agregat 5-4.

Pada laga16 besar Piala Indonesia, Super Elang Jawa bertemu dengan tim kuat Borneo FC. Laga leg pertama akan digelar di kandang Borneo FC pada Jumat nanti.

"Ya persiapan biasa, tetapi kami tidak ada persiapan khusus," ujar Pelatih PSS Sleman Seto Nurdiyantara saat dihubungi, Senin (11/02/2019).

Seto menyampaikan bahwa PSS Sleman memang tidak mematok target khusus di turnamen Piala Indonesia. Hanya, Super Elang Jawa tetap akan tampil maksimal saat melawan Borneo FC.

"Kami rencana berangkat hari Rabu kalau tidak ada perubahan. Kami bawa 16 pemain yang ada saat ini," ujar Seto.

Menurutnya, ada beberapa pemain yang saat ini sedang menjalani trial di PSS Sleman. Pada laga melawan Borneo FC, beberapa pemain tersebut rencananya akan turut dibawa.

"Ada pemain yang trial itu akan kami ikutkan. Nanti di sana beberapa pemain trail akan kami coba," tutur dia.

https://bola.kompas.com/read/2019/02/12/13400008/hadapi-borneo-fc-pss-sleman-akan-jajal-pemain-trial

Terkini Lainnya

Skorsing Ivar Jenner dan Ramadhan Sananta, Lewatkan Indonesia Vs Australia

Skorsing Ivar Jenner dan Ramadhan Sananta, Lewatkan Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Hasil Liga 1: Nainggolan Bantu Bhayangkara Pesta 7 Gol, PSM Bekuk PSIS

Hasil Liga 1: Nainggolan Bantu Bhayangkara Pesta 7 Gol, PSM Bekuk PSIS

Liga Indonesia
Alasan Wasit Tak Cek VAR Saat Usir Ivar Jenner pada Qatar Vs Indonesia

Alasan Wasit Tak Cek VAR Saat Usir Ivar Jenner pada Qatar Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Profil Nasrullo Kabirov: Pernah ke Indonesia, Punya Riwayat Beri Qatar 3 Penalti

Profil Nasrullo Kabirov: Pernah ke Indonesia, Punya Riwayat Beri Qatar 3 Penalti

Internasional
Barcelona Vs PSG, Perang Besar Sepak Bola untuk Xavi

Barcelona Vs PSG, Perang Besar Sepak Bola untuk Xavi

Liga Champions
Update Ranking BWF: Jonatan Christie Tembus 3 Besar, Ginting Melorot 4 Tingkat

Update Ranking BWF: Jonatan Christie Tembus 3 Besar, Ginting Melorot 4 Tingkat

Badminton
AC Milan dan Rafael Leao Rilis Koleksi Spesial, Filosofi Peselancar

AC Milan dan Rafael Leao Rilis Koleksi Spesial, Filosofi Peselancar

Liga Italia
Daftar Pemain Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Daftar Pemain Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Anthony Engelen Siap Tarung di HSS Series 5 dengan 10 Jahitan di Kaki

Anthony Engelen Siap Tarung di HSS Series 5 dengan 10 Jahitan di Kaki

Olahraga
Championship Series Liga 1, Persib Pantang Bergantung Hasil Tim Lain

Championship Series Liga 1, Persib Pantang Bergantung Hasil Tim Lain

Liga Indonesia
3 Fakta Usai Timnas Indonesia Takluk dari Qatar di Piala Asia U23 2024

3 Fakta Usai Timnas Indonesia Takluk dari Qatar di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Dewa United 0-3, Bajul Ijo Dijebol Mantan

Hasil Persebaya Vs Dewa United 0-3, Bajul Ijo Dijebol Mantan

Liga Indonesia
Barcelona Vs PSG, Bukan Pertarungan Xavi dan Luis Enrique

Barcelona Vs PSG, Bukan Pertarungan Xavi dan Luis Enrique

Liga Champions
Peringatan Pochettino kepada Jackson dan Madueke yang Rebutan Penalti

Peringatan Pochettino kepada Jackson dan Madueke yang Rebutan Penalti

Liga Inggris
Piala Asia U23, STY Sebut Timnas Indonesia Dibuat Tak Nyaman Jelang Vs Qatar

Piala Asia U23, STY Sebut Timnas Indonesia Dibuat Tak Nyaman Jelang Vs Qatar

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke