Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Sarri Tertangkap Mengemut Rokok Saat Debut Liga Inggris dengan Chelsea

KOMPAS.com — Pelatih Chelsea Maurizio Sarri menjadi perhatian banyak media dan pencinta sepak bola saat melakoni debutnya di Liga Inggris melawan Huddersfield Town, Sabtu (11/8/2018).

Pada laga tersebut, Sarri tertangkap kamera mengemut rokok di pinggir lapangan. Namun, dalam foto yang tersebar, tidak ada yang memperlihatkan rokok Sarri dalam keadaan menyala atau mengeluarkan asap.

Di jagat maya, banyak yang berpendapat Sarri melakukan hal itu (mengemut rokok) hanya untuk meredam kebiasaannya merokok.

Seperti diketahui, Sarri memang merupakan seorang perokok aktif. Dikutip dari Mirror, Sarri bisa menghabiskan hampir 80 batang rokok per hari atau empat sampai lima batang per jam.

Dikutip dari The Sun, pemerintah Inggris sudah memberlakukan larangan merokok di tempat umum termasuk stadion sejak tahun 2006.

Untuk menyiasati hal ini, dikabarkan Chelsea akan membuat ruang merokok Sarri di Stadion Stamford Bridge.

Bahkan, Chelsea diberitakan sedang mencari cara agar Sarri tetap bisa mengisap rokok di pinggir lapangan.

Jika hal ini bisa terealisasi, kemungkinan penonton bisa melihat Sarri merokok dari bangku pelatih ketika laga kandang.

Pekan depan, Sarri akan melakoni debut di Stamford Bridge saat Chelsea menjamu rival sekota, Arsenal, Sabtu (18/6/2018). Sarri sudah mengawali Premier League dengan bagus karena membawa The Blues menang 3-0 saat tandang ke Huddersfield Town.

https://bola.kompas.com/read/2018/08/12/15242878/sarri-tertangkap-mengemut-rokok-saat-debut-liga-inggris-dengan-chelsea

Terkini Lainnya

Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Liga Indonesia
Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Liga Indonesia
AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

Liga Italia
Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Liga Indonesia
Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Bundesliga
5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

Bundesliga
Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Liga Indonesia
Bayern Vs Dortmund: Tuchel Tak Membawa Muenchen ke Arah yang Benar

Bayern Vs Dortmund: Tuchel Tak Membawa Muenchen ke Arah yang Benar

Bundesliga
Amunisi Muda Barca, Marc Guiu: Xavi Sangat Penting bagi Barcelona

Amunisi Muda Barca, Marc Guiu: Xavi Sangat Penting bagi Barcelona

Liga Spanyol
Lorenzo Nilai Bagnaia Lakukan Kesalahan Saat Insiden dengan Marquez

Lorenzo Nilai Bagnaia Lakukan Kesalahan Saat Insiden dengan Marquez

Motogp
Prediksi Persib Vs Bhayangkara FC, Maung Pincang Tanpa 6 Pemain Utama

Prediksi Persib Vs Bhayangkara FC, Maung Pincang Tanpa 6 Pemain Utama

Liga Indonesia
Kata Indra Sjafri soal Label Pemain Keturunan di Timnas Indonesia

Kata Indra Sjafri soal Label Pemain Keturunan di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Prediksi Ranking FIFA: Indonesia Salip Malaysia, Naik Peringkat Ke-135

Prediksi Ranking FIFA: Indonesia Salip Malaysia, Naik Peringkat Ke-135

Timnas Indonesia
Jadwal Spain Masters 2024, Indonesia Pastikan Wakil di Perempat Final

Jadwal Spain Masters 2024, Indonesia Pastikan Wakil di Perempat Final

Badminton
Kalahkan Arema FC, Bajul Ijo Langsung Penuhi Janji Jalan Kaki 1,5 Km

Kalahkan Arema FC, Bajul Ijo Langsung Penuhi Janji Jalan Kaki 1,5 Km

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke