Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Harry Maguire Ungkap Rahasia Kemenangan Inggris atas Swedia

SAMARA, KOMPAS.com — Bek timnas Inggris, Harry Maguire, mengungkapkan rahasia timnya menang atas timnas Swedia pada babak 8 besar atau perempat final Piala Dunia 2018, Sabtu (7/7/2018).

Pada laga di Samara Arena itu, Inggris menang 2-0 atas Swedia melalui gol Dele Alli dan Harry Maguire. Kemenangan ini mengantarkan The Three Lions melaju ke babak semifinal Piala Dunia 2018 

Bek tengah Leicester City tersebut juga membeberkan rahasia di balik dua gol timnya yang sama-sama dihasilkan via tandukan dirinya dan Alli. Menurut Maguire, hal itu adalah buah latihan timnya dalam situasi bola mati.

"Kami tahu apa yang telah kami kerjakan, dan situasi bola mati adalah sesuatu nan penting," ucap Maguire seperti dilansir dari situs web resmi FIFA. 

"Hasil latihan itu bisa Anda lihat pada umpan silang Jesse Lingard yang disundul Dele Alli dan berujung gol kedua," ujarnya melanjutkan.

Maguire mengatakan, Inggris tampil lebih baik pada laga kontra Swedia. Namun, eks bek Hull City itu juga mengaku timnya nyaris berbuat kecerobohan pada menit-menit akhir laga. 

"Lawan Swedia, kami merasa seperti mendominasi penguasaan bola dan mengendalikan permainan. Namun, kami sedikit melakukan kecerobohan jelang berakhirnya babak kedua," ucap Maguire. 

Semifinal antara Inggris dan Kroasia akan digelar pada Rabu (11/7/2018) atau Kamis pukul 01.00 WIB di Luzhniki Stadium, Moskow. (Ahmad Tsalis Fahrurrozi)

https://bola.kompas.com/read/2018/07/08/06060028/harry-maguire-ungkap-rahasia-kemenangan-inggris-atas-swedia

Terkini Lainnya

Real Madrid Vs Barcelona: Barca Menuju El Clasico dengan Isu Keretakan

Real Madrid Vs Barcelona: Barca Menuju El Clasico dengan Isu Keretakan

Liga Spanyol
Superchallenge Supermoto Race 2024 Segera Berlangsung, Mulai 26 April

Superchallenge Supermoto Race 2024 Segera Berlangsung, Mulai 26 April

Sports
Bali United Vs Bhayangkara FC: Kewaspadaan untuk Tim Radja Nainggolan

Bali United Vs Bhayangkara FC: Kewaspadaan untuk Tim Radja Nainggolan

Liga Indonesia
Juventus Catat Rekor Buruk, Allegri Salahkan Gaya Tiki-taka

Juventus Catat Rekor Buruk, Allegri Salahkan Gaya Tiki-taka

Liga Italia
Man City Vs Chelsea, Pesan Pochettino untuk Cole Palmer

Man City Vs Chelsea, Pesan Pochettino untuk Cole Palmer

Liga Indonesia
Respons Bhayangkara FC soal Dugaan Match Fixing dan Penyelidikan Satgas Antimafia Bola

Respons Bhayangkara FC soal Dugaan Match Fixing dan Penyelidikan Satgas Antimafia Bola

Liga Indonesia
Prediksi Persib Bandung Vs Persebaya, David da Silva Bisa Menggila, Rotasi…

Prediksi Persib Bandung Vs Persebaya, David da Silva Bisa Menggila, Rotasi…

Liga Indonesia
Prediksi Skor Manchester City Vs Chelsea Semi Final FA Cup

Prediksi Skor Manchester City Vs Chelsea Semi Final FA Cup

Liga Inggris
Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U23

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

Internasional
Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Internasional
IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

Sports
Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Liga Inggris
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Liga Italia
Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke