Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Liverpool Vs Man City, Adu Tajam Barisan Penyerang

KOMPAS.com - Laga perempat final Liga Champions antara dua klub Inggris, Liverpool vs Manchester City, akan menjadi duel ketajaman lini serang antara kedua tim tersebut.

Liverpool memiliki trio Sadio Mane, Roberto Firmino dan Mohamed Salah yang sudah berhasil mencetak 75 gol dalam 119 laga pada semua kompetisi.

Sedangkan, Man City memiliki kuartet Leroy Sane, Raheem Sterling, Sergio Aguero dan Gabriel Jesus yang sudah mencetak 76 gol dalam 149 laga pada semua kompetisi.

Statistik di atas menunjukkan bahwa Liverpool sangat bergantung kepada trio Mane, Firmino, dan Salah.

Mantan pemain bertahan Liverpool, Mark Lawrenson, mengungkapkan bahwa ketiga pemain tersebut bisa memberikan dorongan besar kepada timnya.

"Hal itu akan membuat Liverpool dan suporter mereka memiliki dorongan yang besar kepada pemain hebat mereka yang sedang dalam kondisi bagus," ungkapnya seperti yang dilansir dari BBC Sport.

"Mo Salah yang selalu mencetak gol dan tidak pernah gagal dan Mane yang keadaannya dianggap tidak sama seperti musim lalu."

"Memang Mane tidak sehebat musim lalu, tapi dia tetap dalam keadaan yang bagus."

"Sedangkan Firmino, dia juga luar biasa seperti Salah. Firmino akan memberikan kontribusi yang besar pada laga ini."

Sementara itu di kubu Man City, kuartet penyerangnya tersebut patut diwaspadai, seperti yang diungkapkan oleh mantan pemain The Citizen yang juga bek timnas Inggris, Danny Mills. Dia memuji kualitas, keseimbangan, dan variasi serangan Manchester Biru tersebut.

"Manchester City memiliki keseimbangan yang sempurna dalam hal serangan," kata Mills.

Lawrenson juga menambahkan bahwa penyerang dari kedua tim sangat diunggulkan.

"Kami mengatakan bahwa trio Liverpool bisa menakuti tim manapun yang tersisa di Liga Champions, tapi Anda juga bisa mengatakan hal yang sama untuk penyerang Manchester City. Ini adalah level yang sedang kami bicarakan," kata Lawrenson menambahkan.

https://bola.kompas.com/read/2018/04/04/08040078/liverpool-vs-man-city-adu-tajam-barisan-penyerang

Terkini Lainnya

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liga Inggris
Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Thomas & Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas & Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Link Live Streaming Indonesia Vs Korea Malam Ini

Siaran Langsung dan Link Live Streaming Indonesia Vs Korea Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Liga Inggris
Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Liga Inggris
Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Liga Inggris
Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sports
Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Liga Indonesia
'Bocoran' Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

"Bocoran" Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Liga Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke