Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Robertino Pugliara Sudah Bergabung dengan Persebaya

Manajer Persebaya, Chairul Basalamah, lega dengan kehadiran eks pemain Pune City, India, ini. Dia berharap, timnya bisa semakin kuat dan tajam pada ajang Piala Presiden, juga nanti pada saat kompetisi Liga 1.

Selain itu, manajer berharap Pugliara bisa cepat beradaptasi dengan tim dan cuaca. Lebih penting lagi, mantan pemain Persipura Jayapura ini bisa segera beradaptasi dengan formasi yang selama ini sudah dibentuk oleh pelatih.

"Saya senang Robertino bisa gabung. Saya berharap dia bisa adaptasi dengan pemain lainnya dengan cepat," kata Chairul Basalamah.

"Saya kira adaptasi cuaca tidak terlalu sulit, dia pernah bermain di Indonesia juga," tambahnya.

Manajer yang biasa disapa Abud ini menambahkan, Pugliara sementara hanya berlatih ringan. Kemungkinan, dia akan turun dalam laga berikutnya.

Selain itu, Pugliara akan menjalani tes fisik, sebelum pemain kelahiran Buenos Aries, Argentina, tersebut menjalani tes medis dalam waktu dekat.

"Robertino kemungkinan bermain pada laga berikutnya. Semua tergantung pada kondisi terakhir dia. Namun sebelum main, dia akan menjalani tes fisik dan medis dulu," ujar Abud. (TB Kumara)

https://bola.kompas.com/read/2018/01/25/14000048/robertino-pugliara-sudah-bergabung-dengan-persebaya

Terkini Lainnya

Hasil Piala Asia U23 2024: Thailand Libas Irak, Jepang-Korea Menang

Hasil Piala Asia U23 2024: Thailand Libas Irak, Jepang-Korea Menang

Internasional
Pelatih Qatar Sebut Laga Vs Timnas U23 Indonesia Sangat Sulit, Kecewa Babak Kedua

Pelatih Qatar Sebut Laga Vs Timnas U23 Indonesia Sangat Sulit, Kecewa Babak Kedua

Timnas Indonesia
Skorsing Ivar Jenner dan Ramadhan Sananta, Lewatkan Indonesia Vs Australia

Skorsing Ivar Jenner dan Ramadhan Sananta, Lewatkan Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Hasil Liga 1: Nainggolan Bantu Bhayangkara Pesta 7 Gol, PSM Bekuk PSIS

Hasil Liga 1: Nainggolan Bantu Bhayangkara Pesta 7 Gol, PSM Bekuk PSIS

Liga Indonesia
Alasan Wasit Tak Cek VAR Saat Usir Ivar Jenner pada Qatar Vs Indonesia

Alasan Wasit Tak Cek VAR Saat Usir Ivar Jenner pada Qatar Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Profil Nasrullo Kabirov: Pernah ke Indonesia, Punya Riwayat Beri Qatar 3 Penalti

Profil Nasrullo Kabirov: Pernah ke Indonesia, Punya Riwayat Beri Qatar 3 Penalti

Internasional
Barcelona Vs PSG, Perang Besar Sepak Bola untuk Xavi

Barcelona Vs PSG, Perang Besar Sepak Bola untuk Xavi

Liga Champions
Update Ranking BWF: Jonatan Christie Tembus 3 Besar, Ginting Melorot 4 Tingkat

Update Ranking BWF: Jonatan Christie Tembus 3 Besar, Ginting Melorot 4 Tingkat

Badminton
AC Milan dan Rafael Leao Rilis Koleksi Spesial, Filosofi Peselancar

AC Milan dan Rafael Leao Rilis Koleksi Spesial, Filosofi Peselancar

Liga Italia
Daftar Pemain Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Daftar Pemain Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Anthony Engelen Siap Tarung di HSS Series 5 dengan 10 Jahitan di Kaki

Anthony Engelen Siap Tarung di HSS Series 5 dengan 10 Jahitan di Kaki

Olahraga
Championship Series Liga 1, Persib Pantang Bergantung Hasil Tim Lain

Championship Series Liga 1, Persib Pantang Bergantung Hasil Tim Lain

Liga Indonesia
3 Fakta Usai Timnas Indonesia Takluk dari Qatar di Piala Asia U23 2024

3 Fakta Usai Timnas Indonesia Takluk dari Qatar di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Dewa United 0-3, Bajul Ijo Dijebol Mantan

Hasil Persebaya Vs Dewa United 0-3, Bajul Ijo Dijebol Mantan

Liga Indonesia
Barcelona Vs PSG, Bukan Pertarungan Xavi dan Luis Enrique

Barcelona Vs PSG, Bukan Pertarungan Xavi dan Luis Enrique

Liga Champions
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke