Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Alasan Luis Milla Tak Panggil Pemain Bali United ke Timnas Indonesia

Biasanya, Bali United paling banyak mengirimkan nama pemainnya ke timnas Indonesia.

Sebut saja Ricky Fajrin, Miftahul Hamdi, Yabes Roni, Ilija Spasojevic, Irfan Bachdim, Stefano Lilipaly, Muhammad Taufik, dan Fadil Sausu yang sudah pernah dipanggil Milla ke tim Merah Putih.

Milla pun memberitahukan alasannya mengapa tidak memanggil pemain dari Bali United.

Pelatih asal Spanyol itu mengatakan tidak mau memberikan beban kepada Bali United yang saat ini sedang berjuang di kompetisi Asia.

Ya, tim asuhan Widodo Cahyono Putro itu dijadwalkan akan berlaga di babak play-off Liga Champions Asia melawan tim asal Singapura, Tampines Rovers, di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Selasa (16/1/2018).

Bali United saat ini sedang mempersiapkan taktik dan strategi untuk bisa melaju ke babak selanjutnya.

Milla mencoba mengerti dengan situasi tersebut.

"Pemain Bali United sedang konsentrasi di Liga Champions Asia. Sangat masuk akal mereka tetap berada di klub, bukan bersama saya di timnas," kata Milla.

"Lebih baik para pemain Bali United berada di klubnya terlebih dahulu," ucap Milla.

Tak hanya Bali United, ada Persija Jakarta yang juga berlaga pada Piala AFC 2018.

Klub asal ibu kota Indonesia itu baru akan berlaga pada babak penyisihan grup pada Februari mendatang. (M Harry Prasetya)

https://bola.kompas.com/read/2018/01/14/13350078/alasan-luis-milla-tak-panggil-pemain-bali-united-ke-timnas-indonesia

Terkini Lainnya

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sports
Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Liga Indonesia
'Bocoran' Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

"Bocoran" Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Liga Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Liga Indonesia
Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Timnas Indonesia
Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Timnas Indonesia
Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Sports
Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Bali United 0-2, Irfan Jaya dkk ke Championship Series

Hasil Persebaya Vs Bali United 0-2, Irfan Jaya dkk ke Championship Series

Liga Indonesia
Rizky Ridho Cerita Assist ke Witan, Hasil Amarah Shin Tae-yong

Rizky Ridho Cerita Assist ke Witan, Hasil Amarah Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke