Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Tak Kunjung Produktif, Lukaku Bisa Digeser Ibra dari Skuad Utama

Lukaku, yang didatangkan dari Everton pada musim panas 2017, sempat tampil impresif. Kini, dia sudah mengoleksi delapan gol. Namun dalam tujuh pertandingan terakhir, produktivitas penyerang internasional Belgia itu menurun drastis karena hanya mengemas satu gol.

(Baca Juga : Terkuak! Pilihan Skuat Manchester United untuk Lawan Watford, Tiga Pemain Ini Ditinggal di Old Trafford)

Kini, dengan kembalinya Ibrahimovic dari cedera, ada kemungkinan Lukaku bakal tersisih dari skuad utama. Meski demikian, Ferdinand menilai kehadiran Ibrahimovic akan memberikan persaingan yang baik untuk Lukaku.

"Saya yakin Lukaku akan keluar dari periode sulit ini. Saya pikir, mungkin masalah yang lebih besar baginya adalah Zlatan Ibrahimovic berada di sana," ujar Ferdinand dilansir BolaSport.com dari BT Sport.

"Secara mental, memiliki striker besar di belakang Anda yang ingin bermain itu adalah tekanan dan terkadang beberapa orang merasa sulit mengatasi tekanan itu."

Musim lalu, sebelum cedera menghantamnya, penyerang 36 tahun tersebut menjadi mesin gol The Red Devils. Terbukti, Ibrahimovic mencetak 28 gol bagi Setan Merah dalam semua ajang dalam musim perdananya di Liga Inggris.

https://bola.kompas.com/read/2017/11/30/11200068/tak-kunjung-produktif-lukaku-bisa-digeser-ibra-dari-skuad-utama

Terkini Lainnya

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Liga Italia
Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Timnas Indonesia
Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Timnas Indonesia
Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Timnas Indonesia
5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Update Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia dan Qatar Main

Update Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia dan Qatar Main

Timnas Indonesia
Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Australia 1-0, Garuda Muda Ukir Sejarah!

Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Australia 1-0, Garuda Muda Ukir Sejarah!

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia, Jeam Kelly Sroyer Ditandu Keluar, Hubner Masuk

Indonesia Vs Australia, Jeam Kelly Sroyer Ditandu Keluar, Hubner Masuk

Liga Indonesia
HT Indonesia Vs Australia 1-0: Ernando Tepis Penalti, Komang Bawa Garuda Muda Terbang

HT Indonesia Vs Australia 1-0: Ernando Tepis Penalti, Komang Bawa Garuda Muda Terbang

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia vs Australia, Tandukan Komang Teguh Bawa Garuda Unggul 1-0!

Timnas U23 Indonesia vs Australia, Tandukan Komang Teguh Bawa Garuda Unggul 1-0!

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Ernando Ari Gagalkan Penalti Lawan!

Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Ernando Ari Gagalkan Penalti Lawan!

Timnas Indonesia
Susunan Pemain Indonesia Vs Australia, Nathan, Kelly, dan Fajar Starter

Susunan Pemain Indonesia Vs Australia, Nathan, Kelly, dan Fajar Starter

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke