Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Kisruh Sepak Bola Peru Bisa Bikin Italia Lolos ke Piala Dunia 2018

Anggota dewan di Peru menuntut mengambil alih kendali federasi sepak bola hingga terpilih pemimpin baru. Namun, hal itu sebenarnya tak diizinkan oleh federasi sepak bola dunia, FIFA.

FIFA melarang federasi sepak bola sebuah negara dikendalikan oleh badan eksekutif pemerintahan. Kasus itu mirip dengan yang pernah dialami Indonesia beberapa waktu lalu sehingga kompetisi dibekukan oleh FIFA.

Tampaknya Peru juga di ambang periode kelam seperti Indonesia. Dampaknya, negara tersebut bisa saja gagal melaju ke Piala Dunia 2018 jika tak menuruti aturan FIFA.

Andai kondisi itu berlanjut hingga menjadi lebih buruk, bukan mustahil Italia yang akan mengambil keuntungan.

FIFA memiliki hak istimewa untuk menentukan siapa yang layak mengisi satu slot kosong bila Peru mendapat hukuman tak bisa ambil bagian dalam pergelaran empat tahunan tersebut. Mereka boleh menunjuk negara mana pun tanpa harus berdiskusi dengan badan-badan lain.

Italia menjadi kandidat terdepan mengingat ini adalah kegagalan pertama "Gli Azzurri" sejak 1958. Juara Copa America, Cile, dan Belanda juga memiliki kans untuk menggantikan Peru karena memiliki tim yang terbilang kompetitif.

https://bola.kompas.com/read/2017/11/24/09500008/kisruh-sepak-bola-peru-bisa-bikin-italia-lolos-ke-piala-dunia-2018

Terkini Lainnya

Hasil dan Klasemen Liga 1: Persib-Arema Menang, Dewa Seri, Borneo Tetap di Puncak

Hasil dan Klasemen Liga 1: Persib-Arema Menang, Dewa Seri, Borneo Tetap di Puncak

Liga Indonesia
Janji Arthur Irawan kepada Persik Setelah Putuskan Gantung Sepatu

Janji Arthur Irawan kepada Persik Setelah Putuskan Gantung Sepatu

Liga Indonesia
Hasil PSM Vs Arema 2-3: Dapat 2 Penalti, Singo Edan Menang

Hasil PSM Vs Arema 2-3: Dapat 2 Penalti, Singo Edan Menang

Liga Indonesia
Jelang Thomas & Uber Cup 2024 Gelar Latihan Perdana, Pengembalian Kondisi dan Adaptasi Jadi Fokus Utama

Jelang Thomas & Uber Cup 2024 Gelar Latihan Perdana, Pengembalian Kondisi dan Adaptasi Jadi Fokus Utama

Badminton
Hasil Persib vs Borneo FC 2-1: Sengatan Ciro dan David Da Silva Menangkan Maung

Hasil Persib vs Borneo FC 2-1: Sengatan Ciro dan David Da Silva Menangkan Maung

Liga Indonesia
Sinergi Indonesia dan UEA Mengembangkan Pencak Silat agar Mendunia

Sinergi Indonesia dan UEA Mengembangkan Pencak Silat agar Mendunia

Olahraga
Indonesia akan Tampil di Kejuaraan Atletik Asia U20 di Dubai

Indonesia akan Tampil di Kejuaraan Atletik Asia U20 di Dubai

Sports
Atlet Selancar Rio Waida Bidik Medali Olimpiade Paris 2024

Atlet Selancar Rio Waida Bidik Medali Olimpiade Paris 2024

Sports
Tim Thomas dan Uber Latihan Perdana, Shuttlecock Jadi Kendala

Tim Thomas dan Uber Latihan Perdana, Shuttlecock Jadi Kendala

Badminton
Prediksi Persib Vs Borneo FC, Jadi Duel Tim Pelapis?

Prediksi Persib Vs Borneo FC, Jadi Duel Tim Pelapis?

Liga Indonesia
Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Timnas Indonesia
Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Timnas Indonesia
Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Timnas Indonesia
Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke