Pelatih PSMS, Djajang Nurdjaman atau lebih akrab dipanggil Djanur, telah membuat program latihan khusus untuk pemain depan. Hal tersebut untuk meningkatkan ketajaman lini depan yang diisi oleh Made Wirahadi, Frets Listanto, Eliazer Tonchi Maran dan Dimas Drajad.
"Mereka masih merasa kurang di mana, itu yang akan kami perbaiki," tambah mantan pelatih Persib Bandung ini.
Pada babak semifinal, PSMS akan bertemu pemenang antara PSIS Semarang kontra PSPS Riau yang akan dihelat di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Selasa (21/11/2017). Kick-off pertandingan tersebut akan berlansung pada pukul 15.00 WIB.
https://bola.kompas.com/read/2017/11/19/18280068/djanur-bikin-program-khusus-untuk-pemain-depan-psms
Dapatkan informasi dan insight pilihan redaksi Kompas.com
Daftarkan EmailPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & Ketentuan