Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Lukaku Dapat Dukungan dari Eks Striker Man United

Lukaku didatangkan dari Everton dengan biaya 75 juta pounds pada bursa musim transfer musim panas ini.

Selama empat tahun bermain bersama Everton, Lukaku menyarangkan 87 gol dari 166 penampilan.

Selepas era Sir Alex Ferguson, Manchester United kurang mampu bersaing memperebutkan gelar juara Liga Inggris.

Kedatangan Lukaku diharapkan bisa membawa Manchester United kembali ke jajaran tim papan atas.

Namun, Lukaku tidak perlu merisaukan beban tersebut.

Menurut eks penyerang Manchester United, Louis Saha, Lukaku memiliki rekan-rekan yang cocok dan mampu untuk mendukung permainannya.

"Dia akan sangat membantu upaya tim meraih juara," ucap pemain Setan Merah pada 2004-2008 itu.

"Dia harus tetap mempertahankan performanya dan mencetak 20 hingga 25 gol musim ini," kata Saha seperti dilansir BolaSport.com dari Squawka.

Saha meyakini bahwa Lukaku memiliki segala keterampilan untuk mencetak gol.

Sampai pekan ketiga Liga Inggris, Lukaku berhasil memuncaki daftar top scorer dengan torehan tiga gol dari tiga pertandingan.

Jumlah tersebut sama banyaknya dengan koleksi gol milik penyerang Liverpool, Sadio Mane.

https://bola.kompas.com/read/2017/09/05/16490088/lukaku-dapat-dukungan-dari-eks-striker-man-united

Terkini Lainnya

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sports
Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Liga Indonesia
'Bocoran' Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

"Bocoran" Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Liga Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Liga Indonesia
Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Timnas Indonesia
Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Timnas Indonesia
Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Sports
Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Bali United 0-2, Irfan Jaya dkk ke Championship Series

Hasil Persebaya Vs Bali United 0-2, Irfan Jaya dkk ke Championship Series

Liga Indonesia
Rizky Ridho Cerita Assist ke Witan, Hasil Amarah Shin Tae-yong

Rizky Ridho Cerita Assist ke Witan, Hasil Amarah Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke