Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

40 Tahun, 16 Duel Indonesia Vs Malaysia di SEA Games

KOMPAS.com - Indonesia dan Malaysia akan bertemu untuk ke-16 kalinya di cabang sepak bola putra SEA Games selama 40 tahun keikutsertaan. Timnas Indonesia dan Malaysia akan berduel di semifinal SEA Games 2017, Sabtu (26/8/2017). 

Indonesia pertama kali bertemu Malaysia pada SEA Games 1977. Ketika itu, Indonesia menang di fase grup, tetapi gagal melangkah ke final dan justru Malaysia yang meraih medali emas. 

Pada 1979, Indonesia juga gigit jari. Menahan imbang 0-0 di fase grup, tetapi kalah pada perebutan medali emas. 

Jadwal Semifinal SEA Games Indonesia Vs Malaysia, 26 Agustus 2017

Total, 15 kali Indonesia bertemu Malaysia di SEA Games. Menariknya, kedua tim sama-sama meraih enam kemenangan, tidak termasuk kemenangan via adu penalti. 

Dengan begitu, siapa pun yang menang pada laga semifinal nanti akan lebih superior karena unggul satu kemenangan atas rivalnya.

Siapa yang akan meraih kemenangan ketujuh? Pertandingan di Stadion Shah Alam pada Sabtu (26/8/2017) akan menentukan.

Duel Indonesia Vs Malaysia di SEA Games:

1977 - Indonesia 2-1 Malaysia (Grup)
1979 - Indonesia 0-0 Malaysia (Grup)
1979 - Indonesia 0-1 Malaysia (Final)
1985 - Indonesia 0-1 Malaysia (Perebutan perunggu)
1987 - Indonesia 1-0 Malaysia (Final)
1989 - Indonesia 0-2 Malaysia (Grup)
1991 - Indonesia 2-0 Malaysia (Grup)
1995 - Indonesia 3-0 Malaysia (Grup)
1997 - Indonesia 4-0 Malaysia (Grup)
1999 - Indonesia 6-0 Malaysia (Grup)
2001 - Indonesia 1-2 Malaysia (Grup)
2005 - Indonesia 0-1 Malaysia (Perebutan perunggu)
2011 - Indonesia 0-1 Malaysia (Grup)
2011 - Indonesia 1-1 Malaysia - Pen 3-4 (Final)
2013 - Indonesia 1-1 Malaysia - Pen 4-3 (Semifinal)
2017 - Indonesia x-x Malaysia (Semifinal)

Main: 15
Indonesia menang: 6
Seri: 3 (termasuk adu penalti)
Malaysia Menang: 6

https://bola.kompas.com/read/2017/08/25/10050018/40-tahun-16-duel-indonesia-vs-malaysia-di-sea-games

Terkini Lainnya

BCL Asia 2024, Diwarnai Ejected Brandone Francis, Prawira Bandung Bisa Menang

BCL Asia 2024, Diwarnai Ejected Brandone Francis, Prawira Bandung Bisa Menang

Sports
Klasemen Liga Inggris: Libas Chelsea 5-0, Arsenal Jauhi Liverpool-Man City

Klasemen Liga Inggris: Libas Chelsea 5-0, Arsenal Jauhi Liverpool-Man City

Liga Inggris
Tim Indonesia Bertolak ke China, Target Juara Thomas Cup 2024

Tim Indonesia Bertolak ke China, Target Juara Thomas Cup 2024

Badminton
Hancur Lebur 5-0 oleh Arsenal, Pochettino Ungkit Menyerah dan Pemain Besar

Hancur Lebur 5-0 oleh Arsenal, Pochettino Ungkit Menyerah dan Pemain Besar

Liga Inggris
Korea Selatan Vs Indonesia, Pesan dan Prediksi Klok, Garuda Punya Peluang

Korea Selatan Vs Indonesia, Pesan dan Prediksi Klok, Garuda Punya Peluang

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan, Kata Shin Tae-yong soal Insiden Pelemparan Telur

Indonesia Vs Korea Selatan, Kata Shin Tae-yong soal Insiden Pelemparan Telur

Timnas Indonesia
Hasil Grup D Piala Asia U23: Vietnam dan Malaysia Telan Kekalahan

Hasil Grup D Piala Asia U23: Vietnam dan Malaysia Telan Kekalahan

Internasional
Demi Olimpiade, STY Sebenarnya Ingin Indonesia Vs Korsel di Final Piala Asia U23

Demi Olimpiade, STY Sebenarnya Ingin Indonesia Vs Korsel di Final Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Lazio Vs Juventus, Meski Kalah, Si Nyonya Besar Lolos Final Piala Italia

Hasil Lazio Vs Juventus, Meski Kalah, Si Nyonya Besar Lolos Final Piala Italia

Liga Italia
Media Internasional Sorot Aksi Heroik Timnas U23 Indonesia

Media Internasional Sorot Aksi Heroik Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Arsenal Vs Chelsea 5-0, Havertz Bikin Mantan Klub Babak Belur

Hasil Arsenal Vs Chelsea 5-0, Havertz Bikin Mantan Klub Babak Belur

Liga Inggris
PSSI Pastikan Nathan Tjoe-A-On Bisa Perkuat Timnas U23 Lawan Korsel

PSSI Pastikan Nathan Tjoe-A-On Bisa Perkuat Timnas U23 Lawan Korsel

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Arsenal Vs Chelsea, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Arsenal Vs Chelsea, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
PB IKASI Kirim Arval Raziel dan Ricky Dhisulimah Ikut Kualifikasi Olimpiade

PB IKASI Kirim Arval Raziel dan Ricky Dhisulimah Ikut Kualifikasi Olimpiade

Sports
Persebaya vs Bali United, Siap Mempermalukan Bajul Ijo

Persebaya vs Bali United, Siap Mempermalukan Bajul Ijo

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke