Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Osvaldo Haay Menolak Dianggap sebagai Pahlawan

Pertandingan tersebut berakhir imbang tanpa gol. Indonesia tertinggal terlebih dulu pada babak pertama oleh gol yang diciptakan Chaiwat Buran pada menit ke-14.

Skuad Garuda Muda baru bisa menyamakan kedudukan lewat gol Septian David dari titik penalti pada menit ke-61. Wasit Wang Di (China) menunjuk titik putih setelah Osvaldo Haay dilanggar lawan.

Osvaldo menyatakan bahwa gol semata wayang Indonesia bukan semata-mata kontribusi dirinya. Menurut Osvaldo, semua itu karena hasil kerja keras tim.

"Penalti itu bukan kontribusi saya. Namun, itu hasil dari kerja keras semua teman-teman di lapangan," kata Osvaldo kepada BolaSport.com, Rabu (16/8/2017).

Selanjutnya, Indonesia akan melawan Filipina di Stadion Shah Alam pada Kamis (17/8/2017). Pertandingan ini bertepatan dengan Hari Ulang Tahun ke-72 Kemerdekaan Republik Indonesia.  

"Untuk laga selanjutnya, kami fokus dan konsentrasi lagi untuk meraih hasil yang maksimal. Kami meminta doa seluruh masyarakat Indonesia," tutur pemain Persipura Jayapura ini.

https://bola.kompas.com/read/2017/08/16/14570548/osvaldo-haay-menolak-dianggap-sebagai-pahlawan

Terkini Lainnya

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U23

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

Internasional
Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Internasional
IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

Sports
Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Liga Inggris
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Liga Italia
Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Liga Italia
MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

Liga Inggris
Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Internasional
Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Liga Lain
Jadwal Semifinal Piala FA: Man City Vs Chelsea, Coventry Vs Man United

Jadwal Semifinal Piala FA: Man City Vs Chelsea, Coventry Vs Man United

Sports
Persib Vs Persebaya, Munster Bicara Tantangan Finis di Posisi Terbaik

Persib Vs Persebaya, Munster Bicara Tantangan Finis di Posisi Terbaik

Liga Indonesia
Kata Pelatih Yordania Soal Timnas U23 Indonesia

Kata Pelatih Yordania Soal Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
LPDUK Kemenpora Ungkap Alasan Boyong Red Sparks ke Indonesia

LPDUK Kemenpora Ungkap Alasan Boyong Red Sparks ke Indonesia

Sports
Red Sparks Vs Indonesia All Star, Asa Lahirkan Penerus Megawati

Red Sparks Vs Indonesia All Star, Asa Lahirkan Penerus Megawati

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke