Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Benjamin Mendy dan Kiprah Bek-bek Sayap Perancis di Manchester City

Tengok saja kiprah bek-bek sayap asal Perancis seperti Mendy bersama klub beralias The Citizens. Ada Laurent Charvet, Gael Clichy, dan Bacary Sagna.

Charvet mungkin menjalani karier kurang bagus. Dia tercatat menjalani 23 pertandingan dengan seragam Manchester City dari 2000 hingga 2003.

Pemain yang kini sudah gantung sepatu itu, juga tidak pernah menyumbangkan gelar buat publik Etihad.

Cuma, kisah berbeda dilalui dua pemain lainnya. Clichy dan Sagna menjadi salah satu aktor kebangkitan Manchester City pada era milenium.

Clichy direkrut dari Arsenal dengan biaya 7,75 juta euro (setara Rp 120,1 miliar) pada musim panas 2011. Selama enam tahun berseragam The Citizens, dia memenangi sejumlah gelar, termasuk dua titel Premier League, kasta pertama Liga Inggris.

Masih ingat laga kontra Queens Park Rangers yang membuat Manchester City meraih juara pada pekan terakhir? Clichy juga tampil penuh dalam laga tersebut.

Catatan 203 penampilan dengan hiasan tiga gol turut mengonfirmasi peran vital Clichy selama membela Manchester City.

Tampil bersama Clichy sebagai starter, Sagna mengantarkan Manchester City juara Piala Liga Inggris pada 2016.

Total 86 laga dilakoni Sagna dalam tiga tahun karier di Etihad. Jumlah itu tergolong banyak karena dia kerap diterpa cedera.

Kini, Sagna dan Clichy telah pergi. Namun, warna Perancis  tetap hadir di sisi kanan pertahanan Manchester City melalui Mendy.

Dengan kostum bernomor 22 peninggalan Clichy, Mendy bukan mustahil mengikuti jejak sukses pendahulunya.

https://bola.kompas.com/read/2017/07/25/06460058/benjamin-mendy-dan-kiprah-bek-bek-sayap-perancis-di-manchester-city

Terkini Lainnya

Saat Shin Tae-yong Merasa Tak Enak Hati Usai Troussier Dipecat Vietnam...

Saat Shin Tae-yong Merasa Tak Enak Hati Usai Troussier Dipecat Vietnam...

Internasional
Liverpool Mundur dari Perburuan Alonso, Ada 2 Kandidat Pengganti Klopp

Liverpool Mundur dari Perburuan Alonso, Ada 2 Kandidat Pengganti Klopp

Liga Inggris
Keputusan Sudah Diambil, Xabi Alonso Satu Musim Lagi di Leverkusen

Keputusan Sudah Diambil, Xabi Alonso Satu Musim Lagi di Leverkusen

Bundesliga
Link Live Streaming Laga Liga 1 Malam Ini, PSM Makassar Vs Borneo FC

Link Live Streaming Laga Liga 1 Malam Ini, PSM Makassar Vs Borneo FC

Liga Lain
Man City Vs Arsenal: Meriam ke Kandang Macan, City 38 Laga Tak Terkalahkan

Man City Vs Arsenal: Meriam ke Kandang Macan, City 38 Laga Tak Terkalahkan

Liga Inggris
PSM Vs Borneo FC, Catatan Gemilang Tim Tamu Bikin Tavares Sulit Menutup Mata

PSM Vs Borneo FC, Catatan Gemilang Tim Tamu Bikin Tavares Sulit Menutup Mata

Liga Indonesia
Pengamat Malaysia Soroti Kemajuan Timnas Indonesia, Puji Prinsip STY

Pengamat Malaysia Soroti Kemajuan Timnas Indonesia, Puji Prinsip STY

Timnas Indonesia
Sorotan Media Korea Selatan ke 'Magis Shin Tae-yong' Bersama Timnas Indonesia

Sorotan Media Korea Selatan ke "Magis Shin Tae-yong" Bersama Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Gianluigi Buffon Bergabung, Italia Tak Akan Mengecewakan di Euro 2024

Gianluigi Buffon Bergabung, Italia Tak Akan Mengecewakan di Euro 2024

Internasional
Target Medali Indonesia Olimpiade Paris 2024 Tunggu Kualifikasi Semua Cabor

Target Medali Indonesia Olimpiade Paris 2024 Tunggu Kualifikasi Semua Cabor

Olahraga
Chelsea Vs Burnley: Sterling dan Pochettino Paham Kemarahan Fan

Chelsea Vs Burnley: Sterling dan Pochettino Paham Kemarahan Fan

Liga Inggris
Alphonso Davies Dapat Ultimatum Bayern, Madrid Pantau Situasi

Alphonso Davies Dapat Ultimatum Bayern, Madrid Pantau Situasi

Bundesliga
Persaingan Kiper Persebaya: Andhika Tahan Penalti, Ujian untuk Ernando Ari

Persaingan Kiper Persebaya: Andhika Tahan Penalti, Ujian untuk Ernando Ari

Liga Indonesia
Barito Putera Vs PSIS: Nikmati Pertandingan Usai Sikat Juara Bertahan

Barito Putera Vs PSIS: Nikmati Pertandingan Usai Sikat Juara Bertahan

Liga Indonesia
Legenda Bayern Yakin Leverkusen Akan Juara Bundesliga 2023-2024

Legenda Bayern Yakin Leverkusen Akan Juara Bundesliga 2023-2024

Bundesliga
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke