Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Fabinho Beri Tanda Ingin Reuni dengan Mourinho

Kompas.com - 25/06/2017, 07:31 WIB
Ferril Dennys

Penulis


KOMPAS.com - Gelandang bertahan AS Monaco, Fabinho, berbicara soal kemungkinan pindah ke Manchester United pada musim depan.

Fabinho sering dikabarkan menjadi buruan utama Setan Merah. Pemain berusia 23 tahun tersebut dinilai pas untuk Man United karena kemampuannya yang bisa tampil sebagai bek sayap dan gelandang bertahan.

Baca juga: Berulang Tahun, Messi Belum Patahkan 10 Rekor Ini

Jika Man United benar-benar mengajukan tawaran, Fabinho tak ragu untuk melangkahkan kakinya ke Old Trafford.

"Dia adalah manajer luar biasa. Tidak diragukan. Saya juga menyukai bekerja dengan manajer hebat untuk lebih mempelajari sepak bola dan hal baru. Ada beberapa manajer hebat di sepak bola," kata Fabinho.

Fabinho cukup mengenal Mourinho karena pernah dilatih manajer asal Portugal tersebut di Real Madrid pada 2012-2013.

Mourinho pernah memberi kesempatan bermain kepada Fabinho di tim utama Los Merengues sebagai pengganti saat mengalahkan Malaga dengan skor 6-2 pada 8 Mei 2013.

Baca juga: Asal-usul "Jepang" di Skuad Timnas U-16

Dengan bergabung bersama Man United, dia berharap bisa bermain pada Piala Dunia 2018.

"Impian saya adalah bermain untuk timnas secara konsisten dan tampil di Piala Dunia 2018. Sementara di level klub, saya ingin klub yang berjuang untuk selalu menjadi juara," tutur Fabinho.

"Klub tersebut bisa di Inggris, Perancis, dan Spanyol. Saya ingin bermain untuk klub yang berambisi menjuarai Liga Champions," ujarnya menambahkan. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Susunan Pemain Indonesia Vs Australia, Nathan, Kelly, dan Fajar Starter

Susunan Pemain Indonesia Vs Australia, Nathan, Kelly, dan Fajar Starter

Timnas Indonesia
Isi Curhat Shin Tae-yong Ke Media Korea Soal Wasit Kontroversial di Piala Asia U23

Isi Curhat Shin Tae-yong Ke Media Korea Soal Wasit Kontroversial di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Kandidat Pengganti Rezaldi Hehanussa di Persib

Kandidat Pengganti Rezaldi Hehanussa di Persib

Liga Indonesia
Thierry Henry Lempar Pujian ke Seni Bertahan Real Madrid di Stadion Etihad

Thierry Henry Lempar Pujian ke Seni Bertahan Real Madrid di Stadion Etihad

Liga Champions
Siaran Langsung dan Link Live Streaming Indonesia Vs Australia Pukul 20.00 WIB

Siaran Langsung dan Link Live Streaming Indonesia Vs Australia Pukul 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Larangan STY demi Poin Perdana

Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Larangan STY demi Poin Perdana

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Ancaman Olyroos ke Gawang Garuda

Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Ancaman Olyroos ke Gawang Garuda

Timnas Indonesia
Teco Harap Tak Ada Match Fixing di Laga Krusial Liga 1 2024

Teco Harap Tak Ada Match Fixing di Laga Krusial Liga 1 2024

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Dukungan 3.000 Suporter untuk Garuda Muda

Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Dukungan 3.000 Suporter untuk Garuda Muda

Timnas Indonesia
Alarm Bahaya untuk Borneo FC

Alarm Bahaya untuk Borneo FC

Liga Indonesia
Kento Momota Pensiun dari Timnas Jepang Usai Piala Thomas 2024

Kento Momota Pensiun dari Timnas Jepang Usai Piala Thomas 2024

Badminton
Rentetan Masalah Persebaya Usai Kalah Telak di Kandang Sendiri

Rentetan Masalah Persebaya Usai Kalah Telak di Kandang Sendiri

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Vidmar Prediksi Formasi Garuda

Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Vidmar Prediksi Formasi Garuda

Timnas Indonesia
Penantian Febri Hariyadi Cetak Gol untuk Persib, Harapan Pelatih

Penantian Febri Hariyadi Cetak Gol untuk Persib, Harapan Pelatih

Liga Indonesia
Link Live Streaming Indonesia Vs Australia di Piala Asia U23, Kickoff 20.00 WIB

Link Live Streaming Indonesia Vs Australia di Piala Asia U23, Kickoff 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com