Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mantan Pelatih Juventus Sebut Barcelona Tak Tahu Cara Bertahan

Kompas.com - 05/04/2017, 16:44 WIB

KOMPAS.com - Pelatih legendaris asal Italia, Fabio Capello, menilai FC Barcelona adalah tim yang tak tahu bagaimana cara bertahan.

Opini Capello didasari pada performa lini belakang Barca di Liga Champions 2016-2017. Melakoni delapan laga atau sampai babak 16 besar rampung, Gerard Pique dkk sudah kemasukan delapan kali.

Coba bandingkan dengan eks tim asuhan Capello, Juventus. Mereka baru kebobolan dua kali dalam jumlah pertandingan yang sama.

Di kompetisi domestik pun demikian. Barca kemasukan 26 kali dari 29 partai Liga Spanyol, sedangkan Juventus baru bobol 20 kali dalam 30 duel Liga Italia.

 

Baca juga:

Keyakinan Mantan Presiden Barcelona pada Luis Milla

Azpilicueta Merasa Tersanjung Jadi Incaran Barcelona

FIFA Hukum Messi, Barcelona Marah

"Barcelona tidak tahu cara bertahan. Menurut saya, itulah yang membedakan mereka dan Juventus," kata Capello dilansir Sport.

Setelah sama-sama melewati fase 16 besar, Si Nyonya Tua dan Blaugrana dipertemukan pada perempat final. Duel dimulai pada 11 April mendatang di Juventus Stadium.

"Saya pikir itu akan menjadi pertandingan yang seimbang," tutur Capello.

Menurut Capello, ada satu pemain yang sangat wajib diwaspadai Juventus saat menjamu Barcelona. Sosok tersebut tak lain dan tak bukan adalah Lionel Messi.

Tak tanggung-tanggung, Capello menyamakan Messi dengan penyanyi opera legendaris dari Negeri Piza, Luciano Pavarotti.

"Saya tidak bercanda, Messi adalah Pavarotti di sepak bola. Permainan dia menghibur dan bisa membuat Anda tercengang pada menit-menit akhir pertandingan," ucap pria berumur 70 tahun itu.

Selama jadi pelatih, Capello sudah sembilan kali berhadapan dengan Barcelona. Hasilnya adalah empat kemenangan, tiga seri, dan dua kekalahan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber JUARA
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U23

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Pesta 5 Gol ke Gawang Chelsea, Arteta Puji Fisik dan Mentalitas Arsenal

Pesta 5 Gol ke Gawang Chelsea, Arteta Puji Fisik dan Mentalitas Arsenal

Liga Inggris
Head to Head Persib Bandung Vs Borneo FC, Tim Produktif Vs Pertahanan Terbaik

Head to Head Persib Bandung Vs Borneo FC, Tim Produktif Vs Pertahanan Terbaik

Liga Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan: Kerja Keras, Tekad Rizky Ridho Bawa Garuda Terbang

Indonesia Vs Korea Selatan: Kerja Keras, Tekad Rizky Ridho Bawa Garuda Terbang

Timnas Indonesia
BCL Asia 2024, Diwarnai Ejected Brandone Francis, Prawira Bandung Bisa Menang

BCL Asia 2024, Diwarnai Ejected Brandone Francis, Prawira Bandung Bisa Menang

Sports
Klasemen Liga Inggris: Libas Chelsea 5-0, Arsenal Jauhi Liverpool-Man City

Klasemen Liga Inggris: Libas Chelsea 5-0, Arsenal Jauhi Liverpool-Man City

Liga Inggris
Tim Indonesia Bertolak ke China, Target Juara Thomas Cup 2024

Tim Indonesia Bertolak ke China, Target Juara Thomas Cup 2024

Badminton
Hancur Lebur 5-0 oleh Arsenal, Pochettino Ungkit Menyerah dan Pemain Besar

Hancur Lebur 5-0 oleh Arsenal, Pochettino Ungkit Menyerah dan Pemain Besar

Liga Inggris
Korea Selatan Vs Indonesia, Pesan dan Prediksi Klok, Garuda Punya Peluang

Korea Selatan Vs Indonesia, Pesan dan Prediksi Klok, Garuda Punya Peluang

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan, Kata Shin Tae-yong soal Insiden Pelemparan Telur

Indonesia Vs Korea Selatan, Kata Shin Tae-yong soal Insiden Pelemparan Telur

Timnas Indonesia
Hasil Grup D Piala Asia U23: Vietnam dan Malaysia Telan Kekalahan

Hasil Grup D Piala Asia U23: Vietnam dan Malaysia Telan Kekalahan

Internasional
Demi Olimpiade, STY Sebenarnya Ingin Indonesia Vs Korsel di Final Piala Asia U23

Demi Olimpiade, STY Sebenarnya Ingin Indonesia Vs Korsel di Final Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Lazio Vs Juventus, Meski Kalah, Si Nyonya Besar Lolos Final Piala Italia

Hasil Lazio Vs Juventus, Meski Kalah, Si Nyonya Besar Lolos Final Piala Italia

Liga Italia
Media Internasional Sorot Aksi Heroik Timnas U23 Indonesia

Media Internasional Sorot Aksi Heroik Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com