Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tendangan Bebas Pemain Burnley ke Gawang Chelsea Berbau Keberuntungan

Kompas.com - 13/02/2017, 07:02 WIB
Ferril Dennys

Penulis

Sumber BBC


BURNLEY, KOMPAS.com - Gelandang Burnley, Robert Brady, mengaku beruntung bisa membobol gawang Chelsea pada pertandigan Premier League di Turf Moor, Minggu (12/2/2017). Laga tersebut berakhir imbang 1-1. 

Chelsea sempat unggul terlebih dahulu melalui Pedro Rodriguez pada awal pertandingan. Tuan rumah bisa membalas lewat Brady pada pertengahan babak pertama. 

Brady mencetak gol melalui tendangan bebas yang dieksekusinya pada menit ke-24. Rekrutan anyar dari Norwich City pada hari terakhir bursa transfer Januari 2017 tersebut melepas tendangan melengkung yang membuat bola tak mampu ditepis kiper Thibaut Courtois.

"Saya cukup beruntung karena bola berhasil masuk. Saya tidak berada dalam performa terbaik. Saya senang kami meraih poin pada akhirnya," kata Brady. 

Brady pun menjadi pemain pertama yang bisa mencetak gol ke gawang Chelsea melalui tendangan bebas sejak Rickie Lambert pada Maret 2013.  

"Menurut saya, teman-teman tampil bagus pada hari ini. Penampilan kami di kandang sangat luar biasa. Pada akhirnya, kami meraih poin yang pantas," ujarnya.

Burnley memang tangguh bila bermain Turf Moor. Saat ini, mereka telah mengoleksi 29 poin, lebih banyak dari perolehan poin kandang Liverpool (27), Manchester City (25), dan Manchester United (24).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Indonesia Open 2024: Apriyani/Fadia Gebuk Wakil Thailand, Berjuang Lebih dari 1 Jam

Hasil Indonesia Open 2024: Apriyani/Fadia Gebuk Wakil Thailand, Berjuang Lebih dari 1 Jam

Badminton
Kylian Mbappe ke Real Madrid, Saatnya Ronaldo Jadi Penonton

Kylian Mbappe ke Real Madrid, Saatnya Ronaldo Jadi Penonton

Liga Spanyol
Indonesia Open 2024 Dimulai, Antusiasme Terasa, Penonton Rela Cuti Kerja

Indonesia Open 2024 Dimulai, Antusiasme Terasa, Penonton Rela Cuti Kerja

Badminton
AC Milan Buka Akademi Baru di Dubai

AC Milan Buka Akademi Baru di Dubai

Liga Italia
Dedi Kusnandar dan Mimpi Persib Juara yang Jadi Nyata

Dedi Kusnandar dan Mimpi Persib Juara yang Jadi Nyata

Liga Indonesia
Hasil Indonesia Open 2024: Dejan/Gloria ke 16 Besar dengan Skor Kembar

Hasil Indonesia Open 2024: Dejan/Gloria ke 16 Besar dengan Skor Kembar

Badminton
Marc Klok, Kolektor Trofi Bergengsi di Sepak Bola Indonesia

Marc Klok, Kolektor Trofi Bergengsi di Sepak Bola Indonesia

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Ukraina di Toulon Cup 2024 Hari Ini

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Ukraina di Toulon Cup 2024 Hari Ini

Timnas Indonesia
Gareth Southgate Putar Otak Tetapkan 26 Pemain untuk Euro 2024

Gareth Southgate Putar Otak Tetapkan 26 Pemain untuk Euro 2024

Internasional
Kata Huistra Usai Borneo FC Gagal Juara Championship Series Liga 1

Kata Huistra Usai Borneo FC Gagal Juara Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Daftar 21 Atlet Indonesia yang Lolos Olimpiade Paris 2024, Terbaru Nurul Akmal

Daftar 21 Atlet Indonesia yang Lolos Olimpiade Paris 2024, Terbaru Nurul Akmal

Sports
Kata Ronaldo Usai Pecah Rekor Gol Terbanyak di Liga Arab Saudi

Kata Ronaldo Usai Pecah Rekor Gol Terbanyak di Liga Arab Saudi

Liga Inggris
Jadwal Indonesia Open 2024, Dua Laga Sesama Wakil Merah Putih

Jadwal Indonesia Open 2024, Dua Laga Sesama Wakil Merah Putih

Badminton
Pemain dengan Gelar Juara Terbanyak di Persib: Igbonefo, Jupe, lalu...

Pemain dengan Gelar Juara Terbanyak di Persib: Igbonefo, Jupe, lalu...

Liga Indonesia
Inggris Bekuk Bosnia-Herzegovina, Southgate Puji Alexander-Arnold dan Palmer

Inggris Bekuk Bosnia-Herzegovina, Southgate Puji Alexander-Arnold dan Palmer

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com