Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Zidane Memuji Enzo dan Para Pemain Muda Real Madrid

Kompas.com - 01/12/2016, 10:19 WIB

MADRID, KOMPAS.com - Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane, memberikan pujian kepada skuadnya setelah menyingkirkan Cultural Leonesa pada babak 32 besar Copa del Rey. Real Madrid lolos ke babak 16 besar setelah menang agregat 13-2 atas klub gurem tersebut.

Pada leg kedua di Stadion Santiago Bernabeu, Rabu (30/11/2016), Real Madrid menang 6-1, untuk melengkapi kemenangan 7-1 yang mereka peroleh pada leg pertama bulan lalu. Dalam laga ini, Zidane menurunkan sejumlah besar pemain muda, termasuk putra sulungnya, Enzo Zidane.

"Kami memperlihatkan permainan yang disiplin, sehingga mereka tertekan. Kami mendapatkan hasil yang sangat penting dan meraih kemenangan dengan penampilan bagus," ujar Zidane usai pertandingan.

Mantan playmaker Juventus ini pun menyanjung para pemain muda, termasuk Enzo. Dia menyebut putranya tersebut bermain sangat bagus, apalagi berhasil mencetak gol dalam debutnya bersama tim inti.

"Saya bahagia karena Enzo mencetak gol dan terhadap penampilannya, baik sebagai ayah maupun pelatih. Saya juga senang dengan penampilan semua pemain, dengan debut Odegaard dan Alvaro Tejero," ungkap Zidane.

"Ini merupakan hari yang spesial bagi mereeka, karena tidak setiap hari anda melakukan debut di Bernabeu. Saya juga senang dengan Yanez karena dia bekerja sangat keras setiap hari dan mendapatkan kesempatannya."

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Xabi Alonso Ucap 'Roma, Roma, Roma', De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Xabi Alonso Ucap "Roma, Roma, Roma", De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Liga Lain
Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia
Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung 'Disidang' Ultras di Olimpico

Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung "Disidang" Ultras di Olimpico

Liga Lain
Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Liga Indonesia
5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

Timnas Indonesia
Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Timnas Indonesia
STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

Timnas Indonesia
Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Liga Lain
Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Liga Champions
12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

Internasional
Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Liga Indonesia
Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Liga Lain
Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com