Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2018, 12 November 2016

Kompas.com - 13/11/2016, 06:44 WIB

KOMPAS.com — Gareth Bale gagal membawa Wales meraih kemenangan pada lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2018 Grup D, Sabtu (12/11/2016). 

Menjamu Serbia di Cardiff, Wales harus puas bermain imbang 1-1. Sempat unggul terlebih dahulu pada menit ke-30 melalui Gareth Bale, Wales menjaga keunggulan selama hampir satu jam. 

Namun, kemenangan yang sudah di depan mata Wales mendadak sirna, empat menit menjelang laga berakhir. Aleksandar Mitrovic membuat skor sama kuat 1-1 dan memaksa Wales meraih hasil imbang ketiga. 

The Dragons, julukan Wales, tertahan di posisi ketiga dengan 6 poin dari empat laga. Posisi pertama diisi Irlandia dengan koleksi 10 poin disusul Serbia dengan 8 poin. 

Pada pertandingan Grup I, Kroasia kian kokoh di puncak klasemen seusai menang 2-0 atas Islandia. Dengan koleksi 10 angka, Kroasia unggul atas Ukraina (8) dan Islandia (7).  

Berikut hasil lengkap kualifikasi Piala Dunia 2018, Sabtu (12/11/2016):  

GRUP D

Austria 0-1 Irlandia (James McClean 48’)

Georgia 1-1 Moldova (Valeri Kazaishvili 16’ ; Aleksandru Gatcan 78’) 

Wales 1-1 Serbia (Gareth Bale 30’ ; Aleksandar Mitrovic 86’)

 

GRUP G 

Albania 0-3 Israel (Eran Zahavi 18’-penalti, Daniel Einbinder 66’, Eliran Atar 84’) 

Liechtenstein 0-4 Italia (Andrea Belotti 11’, 44’, Ciro Immobile 12’, Antonio Candreva 32’)

Spanyol 4-0 Makedonia (Darko Velkovski 34’-bunuh diri, Vitolo 63’, Nacho Monreal 84’, Aritz Aduriz 85’)

  

GRUP I 

Kroasia 2-0 Islandia (Marcelo Brozovic 15’, 90’)  

Turki 2-0 Kosovo (Burak Yilmaz 51’, Volkan Sen 55’) 

Ukraina 1-0 Finlandia (Artem Kravets 24’)

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Timnas Indonesia
Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Timnas Indonesia
Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Badminton
Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Kebobolan, Skor Sama Kuat 1-1

Live Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Kebobolan, Skor Sama Kuat 1-1

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak 1-0: Ivar Jenner Cetak Gol Cantik, Garuda Unggul

Live Indonesia Vs Irak 1-0: Ivar Jenner Cetak Gol Cantik, Garuda Unggul

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Saling Rangkai Serangan, Tendangan Bebas Marselino Masih Lemah

Live Indonesia Vs Irak: Saling Rangkai Serangan, Tendangan Bebas Marselino Masih Lemah

Timnas Indonesia
Championship Series: Fakta Aneh Persib Vs Bali United di Mata Alberto

Championship Series: Fakta Aneh Persib Vs Bali United di Mata Alberto

Liga Indonesia
Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Lebihi Ekspektasi, Kans ke Olimpiade Terbuka

Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Lebihi Ekspektasi, Kans ke Olimpiade Terbuka

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com