Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Spurs Pun Punya Messi

Kompas.com - 21/09/2016, 16:34 WIB
Ferril Dennys

Penulis

LONDON, KOMPAS.com - Manajer Tottenham Hotspur, Mauricio Pochettino, melayangkan pujian untuk salah satu pemain mudanya, Marcus Edwards. Di mata Pochettino, Edwards adalah pemain yang memiliki gaya permainan seperti bintang Barcelona, Lionel Messi. 

Edward adalah seorang gelandang serang yang memiliki kecepatan dan kaki kiri mematikan. Kecepatan dan kekuatan kaki kiri juga menjadi andalan Messi. 

Pujian Pochettino tersebut tidak terlepas dari keputusannya yang akan menurunkan Edward saat melawan Gillingham pada putaran ketiga Piala Liga Inggris di Stadion White Hart Lane, London, Rabu (21/9/2016) atau Kamis dini hari WIB.

"Kualitasnya sedikit mengingatkan kepada Messi pada awal kariernya. Dia (Edward) kecil dan kidal," kata Pochettino.

"Saya sedikit teringat dengan Erik Lamela saat dia berada di River Plate. Dia memiliki rambut panjang saat berusia 14 atau 15 tahun. Banyak video dia di YouTube yang bisa Anda saksikan mengenai cara dia membawa bola dan tembakannya," tuturnya.

Pochettino mengaku yakin Edward akan menjadi pemain top pada suatu saat nanti.

"Namun, kita perlu bersabar dan mengingatkan dia memiliki banyak talenta. Talentanya cukup untuk menjadi pemain top dan pemain besar," ujar manajer asal Argentina itu. 

"Saat ini, dia harus membangun masa depannya. Itu sangat penting. Hal itu menjadi tanggung jawab kami memberitahu dia," ucap dia.

Edward bergabung dengan akedemi Tottenham pada usia 8 tahun. Pemain berusia 17 tahun tersebut baru menandatangani kontrak profesional pada Agustus 2016.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Legenda Bayern Yakin Leverkusen Akan Juara Bundesliga 2023-2024

Legenda Bayern Yakin Leverkusen Akan Juara Bundesliga 2023-2024

Bundesliga
Persib Ditahan Bhayangkara, Cemas Ciro Alves dan Beckham Putra Cedera

Persib Ditahan Bhayangkara, Cemas Ciro Alves dan Beckham Putra Cedera

Liga Indonesia
Man City Vs Arsenal: Citizens Kena 'Virus FIFA', 5 Kabar Baik untuk Guardiola

Man City Vs Arsenal: Citizens Kena "Virus FIFA", 5 Kabar Baik untuk Guardiola

Liga Inggris
Nova Arianto Panggil 36 Nama untuk Seleksi Tahap Kedua Timnas U16 Indonesia

Nova Arianto Panggil 36 Nama untuk Seleksi Tahap Kedua Timnas U16 Indonesia

Timnas Indonesia
Saat Debutan Muda Persib 'Jail' dan Diperingatkan Radja Nainggolan...

Saat Debutan Muda Persib "Jail" dan Diperingatkan Radja Nainggolan...

Liga Indonesia
Menpora Setuju PSSI Tentukan Nasib Shin Tae-yong Usai Piala Asia U23 2024

Menpora Setuju PSSI Tentukan Nasib Shin Tae-yong Usai Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Man City Vs Arsenal, Laga Krusial The Gunners demi Trofi Premier League

Man City Vs Arsenal, Laga Krusial The Gunners demi Trofi Premier League

Liga Inggris
Jadwal Spain Masters 2024, 6 Wakil Indonesia Berburu Tiket Semifinal

Jadwal Spain Masters 2024, 6 Wakil Indonesia Berburu Tiket Semifinal

Badminton
Zohri dan Odekta Lolos Olimpiade Paris 2024, Indonesia Sudah Punya 9 Wakil

Zohri dan Odekta Lolos Olimpiade Paris 2024, Indonesia Sudah Punya 9 Wakil

Sports
Jadwal Liga 1 Akhir Pekan: PSM Vs Borneo, Bali United Vs Persija

Jadwal Liga 1 Akhir Pekan: PSM Vs Borneo, Bali United Vs Persija

Liga Indonesia
Raih Gelar Liga Champions hingga Piala Dunia, Messi Tak Punya Mimpi Lagi di Sepak Bola

Raih Gelar Liga Champions hingga Piala Dunia, Messi Tak Punya Mimpi Lagi di Sepak Bola

Internasional
Hasil Spain Masters 2024: Rehan/Lisa Menangi Duel Merah Putih, 6 Wakil Indonesia ke QF

Hasil Spain Masters 2024: Rehan/Lisa Menangi Duel Merah Putih, 6 Wakil Indonesia ke QF

Badminton
Bali United Vs Persija, Ada Permintaan untuk Suporter Bali United

Bali United Vs Persija, Ada Permintaan untuk Suporter Bali United

Liga Indonesia
Sandro Tonali Didakwa 50 Kali Melanggar Aturan Judi FA dalam 3 Bulan

Sandro Tonali Didakwa 50 Kali Melanggar Aturan Judi FA dalam 3 Bulan

Liga Inggris
Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com