Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rumor Transfer Rakitic dan Agen "Palsu"

Kompas.com - 23/07/2016, 11:45 WIB
Anju Christian

Penulis

KOMPAS.com - Ivan Rakitic menepis rumor kepergiannya dari Barcelona. Dia sekaligus membantah komentar Miquel Sors yang sebelumnya diyakini media-media Spanyol sebagai agennya.

Wacana Rakitic hengkang dipicu keputusan Barcelona merekrut Andre Gomes dari Valencia, Kamis (21/7/2016). Hanya satu hari berselang atau Jumat (22/7/2016), Sors merilis kicauan tersirat.

Dalam bahasa Indonesia, kalimat tersebut berarti "saatnya untuk pergi".

Media asal Barcelona, Sport, lantas mengaitkan kicauan Sors dengan masa depan Rakitic. Bahkan, gelandang berkebangsaan Kroasia itu langsung diprediksi berlabuh di Juventus untuk menggantikan Paul Pogba.

Beda hal dengan kicauan Rakitic. Dia justru memamerkan kesiapan menyongsong musim 2016-2017 dengan seragam biru merah dan mengklarifikasi agen yang memayunginya.

Menurut Transfermarkt, Rakitic dinaungi Sportfront GmbH. Baik Sors Arturo Canales maupun Miguel Sors bekerja di perusahaan tersebut.

Setelah klarifikasi Rakitic, Sors dicecar oleh netizen. Namun, dia membela diri dengan melakukan retweet terhadap akun bernama Juan Carlos Prieto.

Akun terakhir mengunggah foto kehadiran Sors saat penandatanganan kontrak Rakitic bersama Barcelona.

Kompas TV Pergerakan Transfer Klub Top Inggris

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Liga Lain
Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Internasional
Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Liga Lain
Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Liga Lain
Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Liga Italia
Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Timnas Indonesia
Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Timnas Indonesia
Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Timnas Indonesia
5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Update Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia dan Qatar Main

Update Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia dan Qatar Main

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com