Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Di Maria Dihantui Absen Laga Final 3 Kali Beruntun

Kompas.com - 24/06/2016, 06:21 WIB
Ferril Dennys

Penulis

Sumber Reuters

NEW JERSEY, KOMPAS.com - Angel Di Maria terancam gagal tampil di pertandingan final kompetisi antarnegara untuk ketiga kalinya secara beruntun andai gagal sembuh dari cedera. 

Gelandang tim nasional Argentina itu mengaku akan bekerja keras mengembalikan kebugarannya agar bisa tampil pada final Copa America Centenario melawan Cile  di MetLife Stadium, Minggu (26/6/2016).

Fideo, julukan Di Maria, memang tak ingin menciptkan hat-trick absen dalam laga final.

Sebelumnya, pemain Paris Saint-Germain tersebut absen pada final Piala Dunia 2014 melawan Jerman dan kemudian hanya bermain 30 menit dalam laga final Copa America 2015 melawan Cile.

"Yang saya inginkan bisa bermain pada laga final. Saya tidak bisa tampil dalam dua laga final terakhir. Mari berharap saya bisa tampil pada laga final kali ini," kata Di Maria.

Di Maria mengalami cedera pada pertandingan Panama sehingga terpaksa absen pada perempat final dan semifinal. Dia diperkirkan bisa tampil pada laga final.

"Pada hari ini, kami bisa mengatakan bahwa Di Maria lebih baik secara fisik daripada Nicolas Gaitan," tutur pelatih Gerardo Martino.

Gaitan dipastikan tidak tampil pada laga final karena mengalami cedera otot. Ezequiel Lavezzi pun absen karena mengalami cedera sikut.

Seandainya Di Maria belum bugar, Martino kemungkinan memainkan Erik Lamela yang sejauh ini telah mencetak dua gol.

Pertandingan final Copa America Centenario ini akan dimainkan pada Minggu (26/6/2016) atau Senin pagi WIB dan disiarkan langsung oleh KompasTV. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Sumber Reuters
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Persib Vs Persebaya 3-1: David da Silva Hattrick, Cium Sepatu Ciro Alves

Hasil Persib Vs Persebaya 3-1: David da Silva Hattrick, Cium Sepatu Ciro Alves

Liga Indonesia
Pelatih Bali United Minta PSSI Tegas Tangani Dugaan Match Fixing di Liga 1

Pelatih Bali United Minta PSSI Tegas Tangani Dugaan Match Fixing di Liga 1

Liga Indonesia
Arema FC Hadapi Misi Tak Mudah, Widodo Bilang Semangat Jangan Patah

Arema FC Hadapi Misi Tak Mudah, Widodo Bilang Semangat Jangan Patah

Liga Indonesia
AC Milan dan Pioli Selesai, 2 Pelatih Klub Timur Tengah Masuk Bursa

AC Milan dan Pioli Selesai, 2 Pelatih Klub Timur Tengah Masuk Bursa

Liga Italia
Persib Vs Persebaya: Zalnando Starter, Bangkit dari Cedera Horor

Persib Vs Persebaya: Zalnando Starter, Bangkit dari Cedera Horor

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Yordania: VAR Jadi Pelajaran, Garuda Punya Pengalaman

Timnas U23 Indonesia Vs Yordania: VAR Jadi Pelajaran, Garuda Punya Pengalaman

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Persib vs Persebaya Liga 1, Kickoff 15.00 WIB

Link Live Streaming Persib vs Persebaya Liga 1, Kickoff 15.00 WIB

Liga Indonesia
Persik Vs Persita, Macan Putih Incar Obat Penawar Kekalahan 0-7

Persik Vs Persita, Macan Putih Incar Obat Penawar Kekalahan 0-7

Liga Indonesia
Real Madrid Vs Barcelona: Barca Menuju El Clasico dengan Isu Keretakan

Real Madrid Vs Barcelona: Barca Menuju El Clasico dengan Isu Keretakan

Liga Spanyol
Superchallenge Supermoto Race 2024 Segera Berlangsung, Mulai 26 April

Superchallenge Supermoto Race 2024 Segera Berlangsung, Mulai 26 April

Sports
Bali United Vs Bhayangkara FC: Kewaspadaan untuk Tim Radja Nainggolan

Bali United Vs Bhayangkara FC: Kewaspadaan untuk Tim Radja Nainggolan

Liga Indonesia
Juventus Catat Rekor Buruk, Allegri Salahkan Gaya Tiki-taka

Juventus Catat Rekor Buruk, Allegri Salahkan Gaya Tiki-taka

Liga Italia
Man City Vs Chelsea, Pesan Pochettino untuk Cole Palmer

Man City Vs Chelsea, Pesan Pochettino untuk Cole Palmer

Liga Indonesia
Respons Bhayangkara FC soal Dugaan Match Fixing dan Penyelidikan Satgas Antimafia Bola

Respons Bhayangkara FC soal Dugaan Match Fixing dan Penyelidikan Satgas Antimafia Bola

Liga Indonesia
Prediksi Persib Bandung Vs Persebaya, David da Silva Bisa Menggila, Rotasi…

Prediksi Persib Bandung Vs Persebaya, David da Silva Bisa Menggila, Rotasi…

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com