Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ada Pemain "Mirip" Messi di Glasgow Celtic

Kompas.com - 05/04/2016, 06:01 WIB
Nugyasa Laksamana

Penulis

GLASGOW, KOMPAS.com - Tak ada yang memungkiri bahwa Lionel Messi merupakan salah satu pesepak bola terbaik dunia. Messi pun menjadi inspirasi banyak orang, termasuk bagi gelandang muda Glasgow Celtic, Patrick Roberts.

Pada partai Liga Skotlandia antara Celtic dan Hearts di Stadion Celtic Park, Sabtu (2/4/2016), Roberts tampil memikat. Ia melesakkan dua gol dan membawa Celtic menang 3-1 atas Hearts.

Gol pertama yang dicetak pemuda Inggris berusia 19 tahun itu mendapatkan sorotan dari asisten pelatih Celtic, John Collins.

Roberts menciptakan golnya tersebut dengan cara yang biasa dilakukan Messi, yakni teknik chip atau mencungkil bola.


Alhasil, berkat gaya mencetak gol itu, Roberts disandingkan dengan sang megabintang Barcelona. Roberts pun diharapkan bisa meniru sepak terjang Messi.

"Saya tak suka membandingkan Roberts dengan Messi. Namun, Anda bisa melihat adanya kemiripan. Dia menggunakan kaki kiri dan kerap mengelabui lawan seperti halnya Messi," ujar Collins, Senin (4/4/2016).

Selain gol yang pertama, Roberts sebenarnya juga menunjukkan kemiripannya dengan Messi pada gol kedua.


Roberts hanya berstatus pinjaman di Celtic. Sejatinya, Roberts adalah pemain milik Manchester City. Dia akan kembali ke klub induknya tersebut pada Mei 2017.

Musim ini, di kancah Liga Skotlandia, Roberts telah tampil sebanyak empat pertandingan. Dua di antaranya dimainkan sebagai starter.

"Dia harus meniru Messi dalam hal mencetak gol menciptakan peluang. Intinya, dia harus terus mengalami kemajuan pada pekan demi pekan. Itulah yang dilakukan pemain papan atas," tuturnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Janji Arthur Irawan kepada Persik Setelah Putuskan Gantung Sepatu

Janji Arthur Irawan kepada Persik Setelah Putuskan Gantung Sepatu

Liga Indonesia
Hasil PSM Vs Arema 2-3: Dapat 2 Penalti, Singo Edan Menang

Hasil PSM Vs Arema 2-3: Dapat 2 Penalti, Singo Edan Menang

Liga Indonesia
Jelang Thomas & Uber Cup 2024 Gelar Latihan Perdana, Pengembalian Kondisi dan Adaptasi Jadi Fokus Utama

Jelang Thomas & Uber Cup 2024 Gelar Latihan Perdana, Pengembalian Kondisi dan Adaptasi Jadi Fokus Utama

Badminton
Hasil Persib vs Borneo FC 2-1: Sengatan Ciro dan David Da Silva Menangkan Maung

Hasil Persib vs Borneo FC 2-1: Sengatan Ciro dan David Da Silva Menangkan Maung

Liga Indonesia
Sinergi Indonesia dan UEA Mengembangkan Pencak Silat agar Mendunia

Sinergi Indonesia dan UEA Mengembangkan Pencak Silat agar Mendunia

Olahraga
Indonesia akan Tampil di Kejuaraan Atletik Asia U20 di Dubai

Indonesia akan Tampil di Kejuaraan Atletik Asia U20 di Dubai

Sports
Atlet Selancar Rio Waida Bidik Medali Olimpiade Paris 2024

Atlet Selancar Rio Waida Bidik Medali Olimpiade Paris 2024

Sports
Tim Thomas dan Uber Latihan Perdana, Shuttlecock Jadi Kendala

Tim Thomas dan Uber Latihan Perdana, Shuttlecock Jadi Kendala

Badminton
Prediksi Persib Vs Borneo FC, Jadi Duel Tim Pelapis?

Prediksi Persib Vs Borneo FC, Jadi Duel Tim Pelapis?

Liga Indonesia
Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Timnas Indonesia
Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Timnas Indonesia
Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Timnas Indonesia
Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Timnas Indonesia
Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com