Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Inter Milan Tutup Pintu Mancini ke Arsenal

Kompas.com - 24/03/2016, 09:04 WIB
Anju Christian

Penulis

MILAN, KOMPAS.com - Wakil Presiden Inter Milan Javier Zanetti menampik rumor yang mengaitkan Roberto Mancini dengan Arsenal. Diklaim Zanetti, Mancini tetap menduduki kursi pelatih I Nerazzurri pada musim depan.

Sebelumnya, dilaporkan Corriere dello Sport, Selasa (23/3/2016), Mancini menjadi daftar teratas untuk menjadi Manajer Arsenal. Dengan catatan, Arsene Wenger gagal membawa The Gunners menembus zona Liga Champions.

Arsenal tengah bertengger di peringkat ketiga klasemen Premier League dengan koleksi 55 poin dari 30 laga. Ada selisih lima poin atas West Ham United sebagai penghuni posisi kelima.

Mewakili Inter, Zanetti langsung angkat bicara untuk mengklarifikasi masa depan Mancini.

"Tujuan klub sudah jelas. Mancini juga tertarik bertahan dengan kami. Kami harus fokus untuk akhir musim, yang akan berlangsung sangat ketat," tutur Zanetti.

Serupa Wenger, Mancini sendiri tidak berada di posisi aman. Inter Milan terancam gagal mencapai target yang dicanangkan pada awal musim, yaitu zona Liga Champions.

Inter tertahan di posisi kelima dengan raupan 55 poin dari 30 partai atau terpaut lima angka dengan AS Roma, yang menempati peringkat ketiga.

Meski begitu, Zanetti tetap bersikap optimistis terkait peluang I Nerazzurri menembus kasta teratas Eropa musim depan.

"Hasil imbang melawan Roma, Sabtu (19/3/2016), menunjukkan respons kuat dan kepercayaan diri besar. Walaupun ada jarak lima poin, saya mengatakan apa pun bisa terjadi," tutur dia.

Juara AS Roma 1-1 Inter Milan: Jaga Tren
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Internasional
Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Sports
Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Liga Inggris
Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Timnas Indonesia
Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Sports
VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Timnas Indonesia
Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Timnas Indonesia
Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Timnas Indonesia
Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Usai Indonesia Vs Guinea: Tak Sehat, Citra Buruk di Mata Dunia

Noda Rasialisme Usai Indonesia Vs Guinea: Tak Sehat, Citra Buruk di Mata Dunia

Timnas Indonesia
Persib Tatap Championship Series, Motivasi 'Tolak Kalah' dari Bobotoh

Persib Tatap Championship Series, Motivasi "Tolak Kalah" dari Bobotoh

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com