Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Nikmati GMT, Pemain Madura United Rebutan Kacamata

Kompas.com - 09/03/2016, 14:10 WIB
Anju Christian

Penulis

Sumber Juara.net

TENGGARONG, KOMPAS.com - Para pemain Madura United berebut kacamata untuk menikmati gerhana matahari total (GMT) yang melintasi Tenggarong, Kalimantan Timur (Kaltim), Rabu (9/3/2016).

Seusai melaksanakan salat sunah gerhana matahari berjamaah di Masjid Sultan Sulaiman Tenggarong, anak asuh Gomes de Oliveira langsung mengamati pergerakan bulan yang pelan-pelan menutupi matahari di halaman masjid tersebut.

Dengan mengenakan kacamata hitam khusus yang dibeli di supermarket, Rizhadi Fauzi dkk bergantian menyaksikan bulan yang bergerak di garis edarnya menghalangi pancaran sinar matahari.

"Bagus ya. Untung cuaca di Tenggarong cerah sehingga kami bisa melihat keindahan alam ini," kata Rizhadi.

"Luar biasa kekuasaan Allah SWT. Baru kali ini saya melihat langsung proses gerhana matahari. Kami beruntung sedang berada di sini sehingga kebagian menyaksikan gerhana secara penuh," kata Rizhadi.

Karena jumlah kacamata yang dimiliki para pemain terbatas, aksi rebutan pun sempat terlihat di antara mereka.

"Ayo, gantian dong. Saya juga ingin lihat gerhana. Mata saya tak kuat kalau melihat langsung. Rasanya sangat silau," kata Rossy Noprihanis, gelandang asal Sumbawa, Nusa Tenggara Barat.

Tahun ini, GMT melintasi daerah garis khatulistiwa. Tenggarong yang berada di lintang utara mendapat porsi lumayan besar. Pada 1983, daerah yang berada di lintang selatan, seperti Pulau Jawa dan Bali pernah mengalami GMT. (Gatot Susetyo)

Kompas TV Walau Imbang, Madura United Tetap Lolos
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Madura United Vs Persib Bandung, Bojan Hodak: Fokus, seperti Masih 0-0

Madura United Vs Persib Bandung, Bojan Hodak: Fokus, seperti Masih 0-0

Liga Indonesia
Timnas U20 Indonesia Tempa Diri di Como, Terima Kasih Indra Sjafri untuk Fabregas

Timnas U20 Indonesia Tempa Diri di Como, Terima Kasih Indra Sjafri untuk Fabregas

Timnas Indonesia
Singapore Open 2024, Fikri/Bagas Pontang-panting Lawan Juara Dunia

Singapore Open 2024, Fikri/Bagas Pontang-panting Lawan Juara Dunia

Badminton
Rekap Singapore Open 2024: Fajar/Rian Menang, 3 Wakil Indonesia ke Perempat Final

Rekap Singapore Open 2024: Fajar/Rian Menang, 3 Wakil Indonesia ke Perempat Final

Liga Indonesia
Madura United Vs Persib, Ada Tanda Tanya untuk Jaja

Madura United Vs Persib, Ada Tanda Tanya untuk Jaja

Liga Indonesia
Hasil Persija Vs PSIS 1-0, Laga Terakhir Maman, Macan Kemayoran Menang

Hasil Persija Vs PSIS 1-0, Laga Terakhir Maman, Macan Kemayoran Menang

Liga Lain
Hasil Singapore Open 2024: Fajar/Rian ke 8 Besar, Menang dalam 26 Menit

Hasil Singapore Open 2024: Fajar/Rian ke 8 Besar, Menang dalam 26 Menit

Badminton
Madura United Vs Persib, Tongkat Bojan Hodak untuk Bangunkan Pemain

Madura United Vs Persib, Tongkat Bojan Hodak untuk Bangunkan Pemain

Liga Indonesia
Hasil Borneo FC Vs Bali United 4-2, Pesut Etam Raih Peringkat 3 Championship Series Liga 1

Hasil Borneo FC Vs Bali United 4-2, Pesut Etam Raih Peringkat 3 Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Dortmund Vs Madrid: Mantra Ancelotti 'Lari, Lari, Lari!'

Dortmund Vs Madrid: Mantra Ancelotti "Lari, Lari, Lari!"

Liga Champions
HT Borneo FC Vs Bali United: Hujan 5 Gol, Pesut Etam Unggul 3-2

HT Borneo FC Vs Bali United: Hujan 5 Gol, Pesut Etam Unggul 3-2

Liga Indonesia
AC Milan Beri Kado 100 Juta buat Paulo Fonseca

AC Milan Beri Kado 100 Juta buat Paulo Fonseca

Liga Italia
Hasil Singapore Open 2024: Takluk dari Juara Dunia, Fikri/Bagas Tersingkir

Hasil Singapore Open 2024: Takluk dari Juara Dunia, Fikri/Bagas Tersingkir

Badminton
Gregoria Lolos ke 8 Besar Singapore Open, Bermain dengan Rasa Nyaman

Gregoria Lolos ke 8 Besar Singapore Open, Bermain dengan Rasa Nyaman

Badminton
Ginting Tersingkir di Singapore Open: Banyak Salah, Gagal Atasi Kendala

Ginting Tersingkir di Singapore Open: Banyak Salah, Gagal Atasi Kendala

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com