Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

19 Pemain Barcelona Siap Hadapi Arsenal

Kompas.com - 22/02/2016, 08:02 WIB
Nugyasa Laksamana

Penulis

BARCELONA, KOMPAS.com - Pelatih Barcelona, Luis Enrique, sudah menentukan 19 pemain yang dibawa untuk menjalani laga leg pertama 16 besar Liga champions kontra Arsenal, di Stadion Emirates, Selasa (23/2/2016) atau Rabu dini hari WIB.

Seperti biasanya, Azulgrana, julukan Barcelona, akan mengandalkan trio Lionel Messi, Luis Suarez, dan Neymar di lini depan. Secara keseluruhan, ketiga pemain tersebut telah menyumbangkan 10 gol untuk Barcelona di ajang Liga Champions musim ini.

Gerard Pique yang sempat absen pada laga Divisi Primera La Liga kontra Las Palmas, Sabtu (20/2/2016), juga masuk dalam daftar pemain.

Adapun Arda Turan belum bisa mencatatkan penampilan perdananya bersama Barcelona di Liga Champions karena terganjal akumulasi kartu.

Sementara itu, Douglas, Sandro Ramirez, dan Marc Bartra juga tidak diikutsertakan Enrique untuk laga di London nanti.

Berikut adalah daftar skuad Barcelona untuk laga Liga Champions kontra Arsenal:

  1. Marc Andre Ter Stegen
  2. Claudio Bravo
  3. Jordi Masip
  4. Gerard Pique
  5. Ivan Rakitic
  6. Sergio Busquets
  7. Dani Alves
  8. Andres Iniesta
  9. Luis Suarez
  10. Lionel Messi
  11. Neymar
  12. Javier Mascherano
  13. Munir El Haddadi
  14. Jordi Alba
  15. Sergi Roberto
  16. Adriano Correia
  17. Aleix Vidal
  18. Thomas Vermaelen
  19. Jeremy Mathieu
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Sinergi Indonesia dan UEA Mengembangkan Pencak Silat agar Mendunia

Sinergi Indonesia dan UEA Mengembangkan Pencak Silat agar Mendunia

Olahraga
Indonesia akan Tampil di Kejuaraan Atletik Asia U20 di Dubai

Indonesia akan Tampil di Kejuaraan Atletik Asia U20 di Dubai

Sports
Atlet Selancar Rio Waida Bidik Medali Olimpiade Paris 2024

Atlet Selancar Rio Waida Bidik Medali Olimpiade Paris 2024

Sports
Tim Thomas dan Uber Latihan Perdana, Shuttlecock Jadi Kendala

Tim Thomas dan Uber Latihan Perdana, Shuttlecock Jadi Kendala

Badminton
Prediksi Persib Vs Borneo FC, Jadi Duel Tim Pelapis?

Prediksi Persib Vs Borneo FC, Jadi Duel Tim Pelapis?

Liga Indonesia
Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Timnas Indonesia
Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Timnas Indonesia
Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Timnas Indonesia
Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Timnas Indonesia
Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Timnas Indonesia
Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Liga Spanyol
Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liga Inggris
Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com