Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Siapa Pelari Tercepat di Bundesliga?

Kompas.com - 29/01/2016, 08:04 WIB


MUENCHEN, KOMPAS.com
- Kingsley Coman langsung mencuri perhatian pada musim pertamanya di Liga Jerman. Sayap Bayern Muenchen itu menjadi pemain tercepat di Bundesliga musim ini.

Coman mampu menjadi salah satu bintang muda di Bundesliga. Bahkan pemain berusia 19 tahun itu menjadi pemain paling cepat di kompetisi sepak bola kasta tertinggi Jerman itu.

Seperti dikabarkan Bild, meski tidak mencetak gol atau assist, Comen berhasil mencetak rekor pada pertandingan tersebut. Mantan pemain binaan Paris Saint-Germain itu mencatatkan lari dengan kecepatan tertinggi pada musim ini, yaitu 35,06 km per jam.

Coman berhasil mengalahkan striker Borussia Dortmund asal Gabon, Pierre-Emerick Aubameyang, yang sebelumnya mampu mencatatkan rekor kecepatan 34,98 km per jam.

Sejak bergabung dengan Bayern jelang pekan ke-4 Bundesliga musim ini, Coman sudah tampil 12 kali. Dia tampil 12 kali dan telah mencetak 3 gol.

Coman juga dipercaya pelatih Josep Guardiola untuk tampil sebagai starter pada laga perdana Bayern pada 2016 menghadapi Hamburg di Volksparkstadion, Jumat (22/1/2016). Die Rotten menang 2-1 berkat dua gol Robert Lewandowski. (Verdi Hendrawan)


Berikut daftar pemain paling cepat di Bundesliga 2015-2016:

Kingsley Coman (Bayern Muenchen) - 35,06 km/jam

Pierre-Emerick Aubameyang (Borussia Dortmund) - 34,98 km/jam

Leroy Sane (Schalke) - 34,97 km/jam

Levin Oztunali (Werder Bremen) - 34,96 km/jam

Daniel Ginczek (Stuttgart) - 34,95 km/jam

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber Juara.net
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Timnas Indonesia
5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia Bekuk Australia

Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia Bekuk Australia

Timnas Indonesia
Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Australia 1-0, Garuda Muda Ukir Sejarah!

Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Australia 1-0, Garuda Muda Ukir Sejarah!

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia, Jeam Kelly Sroyer Ditandu Keluar, Hubner Masuk

Indonesia Vs Australia, Jeam Kelly Sroyer Ditandu Keluar, Hubner Masuk

Liga Indonesia
HT Indonesia Vs Australia 1-0: Ernando Tepis Penalti, Komang Bawa Garuda Muda Terbang

HT Indonesia Vs Australia 1-0: Ernando Tepis Penalti, Komang Bawa Garuda Muda Terbang

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia vs Australia, Tandukan Komang Teguh Bawa Garuda Unggul 1-0!

Timnas U23 Indonesia vs Australia, Tandukan Komang Teguh Bawa Garuda Unggul 1-0!

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Ernando Ari Gagalkan Penalti Lawan!

Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Ernando Ari Gagalkan Penalti Lawan!

Timnas Indonesia
Susunan Pemain Indonesia Vs Australia, Nathan, Kelly, dan Fajar Starter

Susunan Pemain Indonesia Vs Australia, Nathan, Kelly, dan Fajar Starter

Timnas Indonesia
Isi Curhat Shin Tae-yong Ke Media Korea Soal Wasit Kontroversial di Piala Asia U23

Isi Curhat Shin Tae-yong Ke Media Korea Soal Wasit Kontroversial di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Kandidat Pengganti Rezaldi Hehanussa di Persib

Kandidat Pengganti Rezaldi Hehanussa di Persib

Liga Indonesia
Thierry Henry Lempar Pujian ke Seni Bertahan Real Madrid di Stadion Etihad

Thierry Henry Lempar Pujian ke Seni Bertahan Real Madrid di Stadion Etihad

Liga Champions
Siaran Langsung dan Link Live Streaming Indonesia Vs Australia Pukul 20.00 WIB

Siaran Langsung dan Link Live Streaming Indonesia Vs Australia Pukul 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Larangan STY demi Poin Perdana

Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Larangan STY demi Poin Perdana

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com