Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Unjuk Aksi Para Pemain Muda PSG

Kompas.com - 19/07/2015, 23:50 WIB
TORONTO, KOMPAS.com - Para pemain muda Paris Saint-Germain (PSG) unjuk kebolehan pada laga International Champions Cup (ICC) 2015, Sabtu malam atau Minggu (19/7/2015) pagi WIB. 
 
Tiga pemain muda PSG yang masih berusia di bawah 23 tahun, menjadi bintang kemenangan PSG atas Benfica. Mereka menunjukkan kematangannya meski PSG sempat tertinggal dari Benfica. 
 
Striker berusia 18 tahun, Jean-Kevin Augustin, sempat membawa PSG unggul lebih dulu pada menit ke-29. Namun, Benfica berbalik unggul lewat Anderson Talisca (34’) dan Jonas (42’). 
 
Duo Lucas akhirnya menjadi penentu kemenangan PSG pada laga di Stadion BMO Field itu. Lucas Moura yang baru berusia 22 tahun membuat skor sama kuat pada menit ke-64. Gol kemenangan Les Parisiens tercipta pada menit ke-79 lewat aksi bek berusia 21 tahun, Lucas Digne. 
 
Kemenangan atas Benfica  ini membuat pelatih Laurent Blanc puas. “Kemenangan ini menghadirkan senyum di wajah kami sekaligus menerbitkan kepercayaan diri, terutama bagi para pemain muda,” kata Blanc seusai pertandingan. 
 
“Kami bermain dengan tim yang relatif muda. Namun, kami bisa memeragakan sepak bola nan menghibur, menghadapi lawan istimewa. Benfica punya sejumlah pemain bertalenta istimewa,” tutur mantan pelatih tim nasional Perancis itu. 
 
Blanc begitu memuji perjuangan timnya dalam mengejar ketinggalan pada babak kedua, lalu bisa mencetak gol kemenangan. Dia yakin para pemainnya juga puas dengan hasil tersebut. 
 
“Para pemain muda akan mengingat pertandingan ini secara positif. Namun, saya juga mengucapkan selamat kepada sejumlah pemain berpengalaman yang tampil. Mereka menjadi pembimbing,” ucap dia. 
 
PSG akan melakoni pertandingan ICC 2015 selanjutnya menghadapi Fiorentina di Red Bull Arena, Sekasa (21/7/2015). 
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Janji Arthur Irawan kepada Persik Setelah Putuskan Gantung Sepatu

Janji Arthur Irawan kepada Persik Setelah Putuskan Gantung Sepatu

Liga Indonesia
Hasil PSM Vs Arema 2-3: Dapat 2 Penalti, Singo Edan Menang

Hasil PSM Vs Arema 2-3: Dapat 2 Penalti, Singo Edan Menang

Liga Indonesia
Jelang Thomas & Uber Cup 2024 Gelar Latihan Perdana, Pengembalian Kondisi dan Adaptasi Jadi Fokus Utama

Jelang Thomas & Uber Cup 2024 Gelar Latihan Perdana, Pengembalian Kondisi dan Adaptasi Jadi Fokus Utama

Badminton
Hasil Persib vs Borneo FC 2-1: Sengatan Ciro dan David Da Silva Menangkan Maung

Hasil Persib vs Borneo FC 2-1: Sengatan Ciro dan David Da Silva Menangkan Maung

Liga Indonesia
Sinergi Indonesia dan UEA Mengembangkan Pencak Silat agar Mendunia

Sinergi Indonesia dan UEA Mengembangkan Pencak Silat agar Mendunia

Olahraga
Indonesia akan Tampil di Kejuaraan Atletik Asia U20 di Dubai

Indonesia akan Tampil di Kejuaraan Atletik Asia U20 di Dubai

Sports
Atlet Selancar Rio Waida Bidik Medali Olimpiade Paris 2024

Atlet Selancar Rio Waida Bidik Medali Olimpiade Paris 2024

Sports
Tim Thomas dan Uber Latihan Perdana, Shuttlecock Jadi Kendala

Tim Thomas dan Uber Latihan Perdana, Shuttlecock Jadi Kendala

Badminton
Prediksi Persib Vs Borneo FC, Jadi Duel Tim Pelapis?

Prediksi Persib Vs Borneo FC, Jadi Duel Tim Pelapis?

Liga Indonesia
Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Timnas Indonesia
Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Timnas Indonesia
Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Timnas Indonesia
Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Timnas Indonesia
Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com