Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Uruguay Minta FIFA Cabut Sanksi Suarez

Kompas.com - 29/05/2015, 09:38 WIB
Nugyasa Laksamana

Penulis

Sumber Reuters

KOMPAS.com - Di tengah skandal korupsi yang melibatkan sejumlah pejabat FIFA, Persatuan Pesepak Bola Uruguay (MUFP) berharap FIFA bisa mencabut sanksi terhadap Luis Suarez.

Saat ini, Suarez tengah menjalani sanksi larangan tampil pada laga internasional. Vonis itu diberikan lantaran Suarez menggigit pemain Italia, Giorgio Chiellini, pada Piala Dunia 2014 lalu. 

Suarez dilarang bermain selama empat bulan dalam seluruh kegiatan sepak bola. Dia juga kena larangan tampil sebanyak sembilan pertandingan internasional bersama Uruguay.

Sanksi tersebut membuat tim nasional Uruguay tak bisa memainkan Suarez pada ajang Copa America 2015 di Cile yang dimulai pada 11 Juni nanti. Kekisruhan yang terjadi di FIFA membuat MUFP mencoba mengambil kesempatan dalam kesempitan. 

MUFP melalui pengacaranya, Ernesto Liotti, telah memutuskan memberikan petisi kepada FIFPro untuk diajukan ke komite eksekutif FIFA. "Dengan fakta-fakta ini (skandal korupsi), keputusan FIFA dalam beberapa waktu lalu perlu dipertanyakan," ujar Liotti kepada Reuters.

"Kami memang tidak bisa membuktikan bahwa keputusan (sanksi Suarez) itu dibuat dengan ilegal. Namun, tidak ada yang bisa menjamin hal itu." tutur Liotti.

Sejak terkena sanksi, Suarez baru sekali tampil membela Uruguay. Dia diizinkan tampil membela La Celeste pada laga persahabatan melawan Oman, Oktober lalu. Suarez mengemas dua gol pada laga tersebut. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Janji Arthur Irawan kepada Persik Setelah Putuskan Gantung Sepatu

Janji Arthur Irawan kepada Persik Setelah Putuskan Gantung Sepatu

Liga Indonesia
Hasil PSM Vs Arema 2-3: Dapat 2 Penalti, Singo Edan Menang

Hasil PSM Vs Arema 2-3: Dapat 2 Penalti, Singo Edan Menang

Liga Indonesia
Jelang Thomas & Uber Cup 2024 Gelar Latihan Perdana, Pengembalian Kondisi dan Adaptasi Jadi Fokus Utama

Jelang Thomas & Uber Cup 2024 Gelar Latihan Perdana, Pengembalian Kondisi dan Adaptasi Jadi Fokus Utama

Badminton
Hasil Persib vs Borneo FC 2-1: Sengatan Ciro dan David Da Silva Menangkan Maung

Hasil Persib vs Borneo FC 2-1: Sengatan Ciro dan David Da Silva Menangkan Maung

Liga Indonesia
Sinergi Indonesia dan UEA Mengembangkan Pencak Silat agar Mendunia

Sinergi Indonesia dan UEA Mengembangkan Pencak Silat agar Mendunia

Olahraga
Indonesia akan Tampil di Kejuaraan Atletik Asia U20 di Dubai

Indonesia akan Tampil di Kejuaraan Atletik Asia U20 di Dubai

Sports
Atlet Selancar Rio Waida Bidik Medali Olimpiade Paris 2024

Atlet Selancar Rio Waida Bidik Medali Olimpiade Paris 2024

Sports
Tim Thomas dan Uber Latihan Perdana, Shuttlecock Jadi Kendala

Tim Thomas dan Uber Latihan Perdana, Shuttlecock Jadi Kendala

Badminton
Prediksi Persib Vs Borneo FC, Jadi Duel Tim Pelapis?

Prediksi Persib Vs Borneo FC, Jadi Duel Tim Pelapis?

Liga Indonesia
Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Timnas Indonesia
Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Timnas Indonesia
Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Timnas Indonesia
Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Timnas Indonesia
Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com