Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tendangan Bebas Indah, Persembahan Depay untuk PSV

Kompas.com - 12/05/2015, 06:01 WIB
Okky Herman Dilaga

Penulis

EINDHOVEN, KOMPAS.com - Gelandang PSV Eindhoven, Memphis Depay, senang bisa mencetak gol ke gawang SC Heracles pada lanjutan Eredivisie di Stadion Phillips, Eindhoven, Minggu (10/5/2015). Pasalnya, gol tersebut menjadi persembahan terakhir Depay untuk PSV di depan para pendukungnya.

Depay membuat gol melalui tendangan bebas dari jarak sekitar 30 meter. Gol Depay itu menjadi pembuka kemenangan 2-0 PSV di Stadion Phillips, satu gol lainnya dicetak oleh Jetro Willems. 

"Aku bersyukur bisa mencetak gol pada laga terakhirku di Eindhoven. Para suporter sungguh luar biasa. Aku akan selalu mencintai klub ini," kata Depay.

Depay hampir pasti bergabung ke Manchester United pada musim depan. Pihak PSV dan Manchester United sudah menyepakati transfer Depay. Kini, Depay tinggal menyelesaikan urusan kontrak dan tes medis sebelum resmi menjadi pemain Manchester United.

"Saat ini, aku memiliki perasaan hebat ketika memikirkan diriku bermain di Manchester United. Aku hanya berpikir soal klub, stadion, suporter, dan kompetisi di sana. Aku mengingat saat berusia 12 tahun bahwa aku ingin menjadi pemain Manchester United. Impian tersebut menjadi kenyataan," ujar Depay.

Depay masih memiliki satu pertandingan tersisa bersama PSV saat bertemu ADO Den Haag pada 17 Mei mendatang. Laga itu bisa menjadi pertandingan terakhir Depay bersama PSV, sekaligus berkesempatan besar meraih gelar pencetak gol terbanyak Eredivisie pada musim ini.

Sejauh ini Depay sudah mencetak 22 gol di Eredivisie. Dia berselisih tiga gol dengan rekan satu timnya, Luuk de Jong. Gelar pencetak gol terbanyak akan mempermanis perpisahan Depay dengan klub yang membesarkan namanya. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Real Madrid Vs Barcelona: Barca Menuju El Clasico dengan Isu Keretakan

Real Madrid Vs Barcelona: Barca Menuju El Clasico dengan Isu Keretakan

Liga Spanyol
Superchallenge Supermoto Race 2024 Segera Berlangsung, Mulai 26 April

Superchallenge Supermoto Race 2024 Segera Berlangsung, Mulai 26 April

Sports
Bali United Vs Bhayangkara FC: Kewaspadaan untuk Tim Radja Nainggolan

Bali United Vs Bhayangkara FC: Kewaspadaan untuk Tim Radja Nainggolan

Liga Indonesia
Juventus Catat Rekor Buruk, Allegri Salahkan Gaya Tiki-taka

Juventus Catat Rekor Buruk, Allegri Salahkan Gaya Tiki-taka

Liga Italia
Man City Vs Chelsea, Pesan Pochettino untuk Cole Palmer

Man City Vs Chelsea, Pesan Pochettino untuk Cole Palmer

Liga Indonesia
Respons Bhayangkara FC soal Dugaan Match Fixing dan Penyelidikan Satgas Antimafia Bola

Respons Bhayangkara FC soal Dugaan Match Fixing dan Penyelidikan Satgas Antimafia Bola

Liga Indonesia
Prediksi Persib Bandung Vs Persebaya, David da Silva Bisa Menggila, Rotasi…

Prediksi Persib Bandung Vs Persebaya, David da Silva Bisa Menggila, Rotasi…

Liga Indonesia
Prediksi Skor Manchester City Vs Chelsea Semi Final FA Cup

Prediksi Skor Manchester City Vs Chelsea Semi Final FA Cup

Liga Inggris
Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U23

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

Internasional
Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Internasional
IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

Sports
Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Liga Inggris
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Liga Italia
Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com